Tips Menghadapi Tes UTBK SNBT 2024 Gelombang 2, Siapkan Hal Ini!

UTBK SNBT 2024
(iStock)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID —  Para calon mahasiswa baru telah menjalani serangkaian ujian UTBK SNBT 2024 gelombang pertama. Dari tanggal 30 April hingga 7 Mei, mereka telah menghadapi tantangan ujian tersebut.

Gelombang kedua akan berlangsung dari tanggal 14 hingga 20 Mei mendatang. Berikut merupakan tips yang perlu kita persiapkan untuk menghadapi tes UTBK SNBT 2024. Simak dalam artikel ini untuk mengetahuinya!

Hal yang Perlu Disiapkan

Berikut adalah 10 hal yang perlu calon mahasiswa baru persiapkan untuk menghadapi UTBK SNBT 2024 gelombang kedua:

  • Peserta harus telah mendaftar akun SNPMB Siswa sebagai salah satu syarat penting.
  • Hanya Warga Negara Indonesia yang berhak mengikuti ujian ini.
  • Peserta harus merupakan siswa kelas 12 pada tahun 2024.
  • Peserta didik paket C tahun 2024 memiliki batasan usia maksimal 25 tahun. Jika belum memiliki ijazah, peserta harus membawa surat keterangan siswa kelas 12 yang lengkap dengan identitas, pas foto, tanda tangan Kepala Sekolah/Madrasah, dan stempel/cap sekolah.
  •  Peserta harus merupakan lulusan SMA/SMK/MA sederajat tahun 2022 dan 2023.
  • Lulusan SMA luar negeri wajib memiliki ijazah setara.
  • Peserta wajib mengunggah portofolio apabila mendaftar pada program studi tertentu.
  • Peserta harus dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.
  • Peserta yang berkebutuhan khusus tunanetra wajib mengunggah Surat Pernyataan Tunanetra.
  • Membayar biaya UTBK sebesar Rp.200.000,00.

Ketentuan Umum UTBK SNBT

Selain persyaratan tersebut, terdapat beberapa ketentuan umum:

  • Peserta hanya boleh mengikuti SNBT sebanyak satu kali.
  • Hasil UTBK 2024 hanya berlaku untuk mengikuti SNBT dan penerimaan di PTN Tahun 2024.
  • SNBT 2024 berdasarkan hasil UTBK dan dapat ditambah dengan kriteria tertentu sesuai dengan ketentuan PTN yag kamu tuju.
  • Peserta yang telah lulus jalur SNBP 2024, SNBP 2023, serta SNMPTN 2022 tidak dapat mengikuti UTBK-SNBT 2023.
  • Peserta yang lulus jalur SNBP tidak dapat mengikuti Jalur Mandiri di setiap PTN.
  • Peserta yang telah lulus jalur SNBT 2024 dan telah melakukan daftar ulang tidak dapat mengikuti Jalur Mandiri di setiap PTN.

BACA JUGA: Pengumuman Hasil UTBK-SNBT 2024 Gelombang 1 dan 2, Ini Jadwalnya

Dengan memperhatikan semua persiapan dan ketentuan tersebut, sebaiknya para calon mahasiswa baru dapat menghadapi UTBK SNBT dengan baik. Sehingga meraih kesuksesan dalam memperoleh tempat di perguruan tinggi yang kita mau.

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Olimpiade Paris 2024
Jelang Olimpiade Paris 2024, Anthony Ginting Terinspirasi Kisah Greysia Polii
Prabowo operasi besar
Prabowo Lakukan Operasi Besar di Bagian Kaki, Jokowi Minta Doa
Dokumen Word JPG atau PNG
Cara Mengubah Dokumen Word Menjadi Gambar JPG atau PNG
Menyembunyikan Postingan Threads
Cara Menyembunyikan Postingan Threads di Feed Instagram
Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Usai Cidera, Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024
Jude Bellingham
Jude Bellingham Selamatkan Mimpi Inggris dengan Gol Spektakuler di Injury Time
Timnas Inggris Euro 2024
Timnas Inggris Berhasil Mencetak Kemenangan Dramatis di Babak 16 Besar Euro 2024
Industri kripto
Gegera OJK, Industri Kripto Bakal Setara Perbankan