Tim SAR Gabungan Temukan Nelayan yang Hilang di Perairan Sayang Heulang Kabupaten Garut

Tim SAR Gabungan Temukan Nelayan yang Hilang di Perairan Sayang Heulang Kabupaten Garut
Tim SAR Gabungan Temukan Nelayan yang Hilang di Perairan Sayang Heulang Kabupaten Garut (Instagram @basarnas_jabar)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Setelah melaksanakan pencarian selama tiga Hari, Tim SAR Gabungan akhirnya menemukan nelayan atas nama Dikdik Santoso (35) dalam keadaan meninggal dunia.

Komandan Tim Rescue Pos SAR Tasikmalaya, Bagus Prayogo mengatakan Tim SAR Gabungan menerima informasi penemuan jenazah sekitar pukul 09.40 WIB di sekitar Muara Cibeurah dengan jarak kurang lebih 8.1 KM dari lokasi kejadian awal.

BACA JUGA:

7 Pekerja Migran Indonesia Meninggal Akibat Kapal Tenggelam di Korsel, 3 Korban Sudah Dipulangkan

Dihantam Gelombang Tinggi, Kapal Bawa 32 Orang Tenggelam di Namrole Maluku, 1 Hilang

“Menerima informasi tersebut Tim SAR Gabungan langsung mengevakuasi korban ke RSUD Pameungpeuk Kab. Garut,” kata Bagus dalam keterangan tertulisnya, Sabtu, (29/3/2025).

Ia menambahkan, dengan telah ditemukannya korban maka operasi SAR dinyatakan selesai dan ditutup, seluruh unsur SAR kembali ke satuannya masing masing.

“Sebelumnya Tim telah melaksanakan pencarian dengan membagi tim menjadi 2 Search and Rescue Unit (SRU), yaitu SRU 1 pencarian dengan penyisiran di perairan pantai sayang Heulang sejauh 2 KM dan SRU 2 Penyisiran darat sejauh 2 KM,” katanya.

Korban sebelumnya dilaporkan hilang setelah perahu miliknya terbalik karna cuaca buruk pada Kamis (27/03/2025).

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
wna afrika supermarket
Viral! WNA Afrika Bikin Onar di Supermarket Kalibata City, Mandi Minyak Goreng
Euis Ida Wartiah bjb cimahi
Euis Ida Wartiah dan Pansus IV Kunjungi bank bjb syariah Cabang Cimahi
Polemik Soal GSG Arcamanik, Ini Kata Wali Kota Bandung
Pasca Lebaran, Produksi Sampah Bandung Naik 20 Persen, Farhan: Kami Lakukan Pendataan Ulang
Jalan penghubung rusak
Longsor di Belawa Cirebon Putus Akses Jalan ke Kuningan, Hanya Bisa Dilalui Sepeda Motor
amien rais gibran
Dukung Wapres Gibran Mundur, Amien Rais: Pemerintah Prabowo Insya Allah Sehat
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Driver Ojol Grab Bakal Gelar Demo, Ini Alasannya!

4

Setelah Pamit Dari Sabah FC, Saddil Ramdani Diminta Gabung Persib

5

Catat, Ini Jadwal Terakhir Tukar Pecahan Rupiah Sudah Tidak Laku
Headline
gempa sukabumi
BREAKING NEWS! Sukabumi Diguncang Gempa Magnitodu 5,6
Nubuat para paus
Nubuat Berusia 900 Tahun Ramalkan Pengganti Paus Fransiskus hingga Hari Kiamat
meikarta
Pembeli Meikarta Masih Rugi Rp6,8 Miliar, Ini Janji Lippo Cikarang (LPCK)
keracunan MBG cianjur-1
Update, Siswa Keracunan Massal MBG di Cianjur Jadi 78

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.