Tarung Spek Honda Beat Street vs Versi Biasa, Keren Mana?

honda beat versus-09 (1)
(Ilustrasi. Teropong Media)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Honda Beat Street memiliki daya tarik utama secara tampilan dari model kerabatnya. Motor ini cocok untuk manuver di jalanan perkotaan yang padat, memiliki dimensi ringkas dan bobot yang rendah.

Performanya sendiri cukup andal untuk menembus perjalan perkotaann, dengan kinerja yang responsif. Lantas, apa  keunggulannya dari tipe yang lain, seperti deluxe?

Perbandingan Honda Beat Street dan Tipe Lain

honda beat versus-09 (1)
(Ilustrasi. Teropong Media)

 Tipe Street dan  Deluxe adalah bersifat opsional dalam hal series Beat Honda. Meski hanya memiliki perbedaan harga sekitar Rp 75.000, keduanya memiliki perbedaan yang cukup signifikan dalam performa, fitur, dan desain.

BACA JUGA: Keunggulan Honda Win Filipina, Konsumsi BBM Bikin Sumringah

Kedua skutik ini hampir setara dalam harga, dengan tipe Street di Rp 19.075.000 dan Deluxe di Rp 19.150.000. Namun, perbedaan desain mencolok terletak pada bagian stang. Tipe Street tampil tanpa cover, memberikan kesan garang dan maskulin, sedangkan  Deluxe mendapatkan sentuhan elegan dengan stang yang dilapisi cover.

Tipe Street terlihat lebih agresif dengan desain stang yang lebih tinggi, cocok untuk perjalanan jarak jauh. Sementaratipe Deluxe lebih elegan dengan stang yang dibalut cover, memberikan kesan premium.

Fitur 

Berbicara fitur, Street unggul dalam fitur dengan speedometer full digital. dari tipe tDeluxe masih menyisakan bagian analog. Namun, Tipe Street kehilangan beberapa fitur seperti ISS (Idling Stop System) yang dimiliki tipe Deluxe.

Keduanya masih menggunakan kunci manual tanpa keyless atau smart key system. Mesin 110cc menjadi andalan keduanya, tetapi Honda Beat Street terlihat lebih agresif dengan desain trail dan stang yang lebih tinggi.

Honda Beat Street memiliki beberapa kekurangan, seperti absennya fitur ISS, power charging, dan outlet untuk pengisian daya ponsel. Step belakang Honda Beat Street yang terbuat dari pipa besi juga menjadi catatan minus.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bibit bunga mawar
Trik Dapat Bibit Bunga Mawar yang Unggul
Kebiasaan umur panjang
Kebiasaan Rutinitas Pagi Hari yang Bikin Umur Panjang
Produk Cat air
6 Rekomendasi Produk Cat Air Berkualitas
Kiper muda Persib Fitrah Maulana
Kiper Muda Persib Dipanggil PSSI untuk Piala Asia U20 2025 di China
Resolusi kesehatan
Hidup Lebih Baik! Ini 8 Resolusi Kesehatan untuk Tahun 2025
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Alumni ISBI Bandung Siap Bangkitkan Seni dan Budaya di Kabupaten Bandung Barat

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Harga BBM Pertamina Awal Januari 2025

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Pratama Arhan Suwon FC
Ternyata Suwon FC 'Cuci Gudang', 13 Pemainnya Dilepas Termasuk Pratama Arhan
pemerasan DWP 2024, Polda Metro Jaya, Kompolnas
Polisi Pemeras Turis Malaysia di DWP Dipecat Tidak Hormat, Ini Respon Kompolnas
Selama 2024 BMKG Ungkap 1.321 Gempa dan 10 Juta Sambaran Petir di Jabar
Selama 2024 BMKG Ungkap 1.321 Gempa dan 10 Juta Sambaran Petir di Jabar
Daftar Harga BBM Pertamina Awal Januari 2025
Daftar Harga BBM Pertamina Awal Januari 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.