Spill Pelaku Pelecehan Mahasiswi UNY, Angkuh Yakin Tak Akan Dipecat dari BEM

mahasiswi-UNY-_3_ (1)
ilustrasi (Unair)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Seorang mahasiswi mengaku menjadi korban pelecehan salah satu anggota Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), viral di media sosial.

Identitas pelaku terungkap, usai korban membocorkan nomor identitas mahasiswa (NIM) pelaku. Diketahui, pelaku diduga bernama M. Fahrezy ari Fakultas Pendidikan IPA.

Korban yang belum diketahui identitasnya itu mengira, awalnya ia berkenalan dengan sniornya yang menjadi pelaku. Ia mengira seniornya orang baik, yang ternyata berpilaku bejad.

BACA JUGA: Finalis Miss Universe Indonesia 2023 Tak Hanya Jadi Korban Pelecehan Saja!

“Aku nggak nyangka aku kuliah di UNY malah direndahin begini. Aku maba, kenalan sama kating dari Februari. Kukira dia baik, ternyata cabul. Aku udah dilecehin sama dia dari Oktober sampai sekarang,” ucapnya dalam keterangan Twitter @UNYMFS.

Korban juga mengaku, mulanya tidak berani untuk mengungkap kasus itu lantaran pelaku mengintimidasi dengan ancaman penganiayaan. Namun, ia yang sudah muak dengan perlakuan pelaku lantas membeberkan yang sebenarnya.

“Awalnya nggak berani speak up karena aku pernah dilukai berkali-kali sama dia karena ngelawan. Cuma sekarang aku muak dan luapin semuanya,” ujarnya.

Mahasiswi itu juga mengungkap percakapan WhatsApp dengan pelaku yang mengancam akan membuat korban lebih rendah lagi, serta kata-kata umpatan.

” Gua sebar foto telanjang lo anj*** foto lo sep**g gua masih gua simpen, tunggu lo gua perkosa lo sekarang ke kost lo,” kata pelaku.

percakapan mahasiswi UNY
foto (Twitter/@partaisocmed)

Bahkan, pelaku berujar tidak akan takut usai korban melaporkan dirinya yang berkeyakinan tidak akan dikeluarkan dari keangotaan BEM UNJ.

“Sialan lo maba doang berani lawan gw, lagian si doni gaakan mecat gw dr bem, lawak lo lo**e,” ketus pelaku.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
kematian afif (1)
Ada Kejanggalan dalam Kematian Afif, LBH Padang Laporkan Kapolda Sumbar
Ibunda Muhammad Fardana
Respon Ibunda Muhammad Fardana Tuai Pujian Soal Putus hubungan Anaknya dengan Ayu Ting Ting
hasyim dipecat kpu
Hasyim Dipecat sebagai Ketua KPU, Intermezo pada Kasus 'Wanita Emas'
hujan es guyur depok
Hujan Es Guyur Depok, BMKG Beri Penjelasan
Virus West Nile Serang Israel 153 Kasus, 11 Kemat-Cover
Virus West Nile Serang Israel: 153 Kasus, 11 Kematian
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!
Kunci Data PDNS Brain Chiper
Beri Kunci Data PDNS, Brain Chiper Layangkan Catatan Serius untuk Pemerintah
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore Kepulauan, Samada Solusinya
penipuan lowongan kerja Hacker PDNS Janji Bagikan Kunci
Tepati Janji, Brain Chiper Berikan Kunci Data PDNS Gratis!