Speed Boat Meledak, Calon Gubernur Malut Benny Laos Meninggal Dunia

Benny Laos Tewas
(Foto: MS/TM)

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

MALUT, TEROPONGMEDIA.ID – Calon Gubernur Maluku Utara, Benny Laos meninggal dunia dalam peristiwa ledakan speed boat yang ditumpanginya, Sabtu (12/10/2024).

Selain itu, terdapat 5 korban tewas lainnya, salah seorang diantaranya yakni Ester Tantri yang merupakan Anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Peristiwa naas ini berlangsung sekitar pukul 14.05 WIT. Ketika itu, speed boat yang mengangkut rombongan Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Malut No Urut 4 Benny Laos – Sabrin Sehe bersama tim berlabuh di Pelabuhan regional Bobong Desa Bobong Kec. Taliabu Barat Kab. Pulau Taliabu.

Dari informasi yang dihimpun tim Teropong Media, sebelum terjadi ledakan, paslon bersama rombongan sudah naik dan berada dalam speed boat.

BACA JUGA: Kondisi Yance Sayuri Stabil, Sempat Kolaps dan Lidah Tertelan dalam Laga Malut United vs Bali

Saat itu sedang dilakukan pengisian BBM di speed boat karena rombongan akan melakukan kampanye di Desa Kawalo Kec. Taliabu Barat.

Namun, saat pengisian BBM berlangsung terjadi ledakan disertai kobaran api. Bahkan sejumlah korban terjebak di dalam speed boat yang terbakar.

Cagub Malut, Benny Laos sempat mendapatkan perawatan RJP / pompa jantung dan mengalami patah kaki serta luka bakar. Namun, nyawa korban tidak berhasil terselamatkan.

Sementara itu, korban meninggal dunia dan korban luka lainnya dievakuasi ke Puskesmas dan klinik terdekat.

 

(MS/Budis)

Berita Terkait
Berita Terkini
WhatsApp Image 2024-12-25 at 12.26
Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut
Team PPM Holding Group
Bulan Bakti Gotong Royong Tahap 2 di Bulan Desember 2024, Team PPM Holding Group Kerja Sama dengan Mitra Eksternal
Team PPM Holding Group Hadir Dalam Peresmian Gereja Efata
Team PPM Holding Group Hadir Dalam Peresmian Gereja Efata Desa Lukulamo Weda Tengah di Halmahera Tengah
Wahyu Prasetyo, Imran Nahumarury, Ibnu. (RF/TM)
Kalah Atas Persib, Pelatih Malut United FC Sampaikan Permohononan Maaf Untuk Masyarakat Maluku Utara
WhatsApp Image 2024-12-13 at 16.02
Tekindo Energi, GMG dan TMR Kukuhkan Pengurus BUMDes Lagae Loe di Desa Lelilef
WhatsApp Image 2024-12-13 at 17.18
Holding Group Gandeng Pemdes Saway, BUMDes Saway dan SMK 2 Halteng dalam Bulan Bakti Gotong Royong Menyambut Natal dan Tahun Baru
Tekindo Energi Apresiasi Dinas ESDM Provinsi Malut
Tekindo Energi Apresiasi Dinas ESDM Provinsi Malut dalam Melakukan Pembinaan dan Pengawas Terhadap Pelaku Usaha Pertambangan
Kiper Malut United Pastikan Timnya Bidik Poin Penuh
Kiper Malut United Pastikan Timnya Bidik Poin Penuh di Markas Persib
Imran Nahumarury Tetap Profesional
Punya Memori Manis Bersama Persib, Imran Nahumarury Tetap Profesional
Erupsi Gunung Ibu di Malut Lontarkan Abu Vulkanik 1 Km
Erupsi Gunung Ibu di Malut Lontarkan Abu Vulkanik 1 Km di Atas Puncak

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan: 38 Tewas, 29 Selamat
Gempa Guncang Nanggroe Aceh Darussalam
Gempa Magnitudo 4,3 Guncang Nanggroe Aceh Darussalam
TeropongMedia_Logo Teropong Malut-12

Teropong Media Maluku Utara
Jl. Melati, RT. 015/ RW. 004, Kelurahan Tanah Tinggi, Kec. Ternate Selatan. Kota Ternate Maluku Utara 97715

Teropongmedia - Maluku Utara ©2024. All Right Reserved

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.