Situasi Sesak di Stasiun Sudirman, Overload Penumpang Tak Tertampung

antrian stasiun sudirman
foto (Instagram/@fakta.jakarta)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Sebuah video memperlihatkan antrian penumpang yang padat di  Stasiun Sudirman Lama arah Cikarang, Jakarta Pusat viral di media sosial.

Melihat dalam unggahan video Instagram @fakta.jakarta, antrian padat tesebut disebabkan peron overload atau memenuhi kapasitas.

“Akibat padatnya peron Stasiun Sudirman Lama arah Cikarang, penumpang KRL CommuterLine yang turun terpaksa kembali naik eskalator melawan arus karena peron sudah sangat penuh,” kata keterangan unggahan, dikutip Kamis (12/10/2023).

BACA JUGA: Viral! Cairkan Pinjol dengan KTP Lewat Google, Netizen: Jahat Banget

Saking padatnya di Stasiun Sudirman Lama, penumpang  KRL yang akan turun menggunakan ekskalator ikut tertahan oleh antrian yang padat.

Imbas dari kepadatan itu, para penumpang harus dipulangkan melalui ekskalator dengan melawan arus, lantaran peron sudah penuh.

Sontak saja, video viral penumpang  berdesak-desakan tersebut ramai ditanggapi oleh netizen.

“njir gua takutnya ada kaki orang kejepit di eskalator, tapi amit2 jan sampe lah,” tulis salah satu netizen.

“au tanya dong cara nurunin berat badan tanpa olahraga ketat,kira kira ada yang bisa saranin aku gaa?,” kata netizen lain.

“verloadnya karena apa? Apakah kejadian kaya gini cuma hari itu doang atau tiap hari?,’ sambung netizen.

“kesadaran menggunakan angkutan umum udh bagus,tpi sarana nya belum memadai jdi susah,” timpal netizen lagi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.