Sinopsis Film Hutang Nyawa, Adaptasi dari Thread Horor Viral!

Film Hutang Nyawa
(YouTube Cinepolis Indonesia)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Visinema mengumumkan film terbaru berjudul Hutang Nyawa. Disutradarai oleh Billy Christian, film ini diadaptasi dari thread viral yang ditulis oleh akun X @angginoen tahun lalu.

Di samping itu, Angga Dwimas Sasongko dan Cristian Imanuell bergabung sebagai produser. Lantas, seperti apa sinopsis film Hutang Nyawa?

Sinopsis

Film Hutang Nyawa mengikuti kehidupan Erwina yang terlahir sebagai anak bungsu dalam keluarganya. Keberadaannya tidak pernah benar-benar diterima oleh keluarga sendiri.

Seiring berjalannya waktu, Erwina menemukan fakta kelam dari keluarganya yang tidak pernah ia bayangkan, yaitu sebuah hutang nyawa yang harus segera dibayar tuntas. Di tengah perjalanan ini, Erwina kemudian menemukan makna dari loyalitas keluarga yang menyakitkan dan keterikatan yang sulit dihindari.

Menariknya, film Hutang Nyawa akan tercatat sebagai comeback Rachel Vennya setelah sukses dengan Sleep Call. Tidak hanya Rachel Vennya, Taskya Namya, Muhammad Khan, dan Mike Muliadro juga bakal tampil dala film ini.

BACA JUGA: Sinopsis Film Pengepungan di Bukit Duri, Terbaru dari Joko Anwar

Bagi penggemar yang sudah sangat antusias untuk menyaksikan filmnya, film baru ini akan tayang di bioskop mulai 12 Desember 2024.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
komdigi bekukan sementara worldcoin dan world ID
Komdigi Bekukan Sementara Worldcoin dan World ID
sekolah rakyat-2
Mensos Pastikan Tak Ada Tes Akademik Masuk Sekolah Rakyat
psu politik uang
Perludem Soroti Politik Uang pada PSU 2024, Penyelenggara Masih Kecolongan?
sekolah rakyat-1
Sekolah Rakyat Mulai Buka Juli 2025, Siswa Dapat Makan 3 Kali Sehari
sekolah rakyat
Tamansiswa Siap Jadi Sekolah Rakyat di Yogyakarta
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

BPOM Bongkar Dugaan Kosmetik Ilegal Senilai Lebih dari Rp31,7 M

3

Kolaborasi Pemerintah Pusat, Provinsi, Kota dan CSR, Renovasi 500 Rumah Tak Layak Huni di Kota Bandung

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Malam Ini Jadi Syarat Bayern Munchen Kunci Gelar Bundesliga 2024/2025
Headline
Barcelona
Barcelona Tundukkan Real Valladolid 2-1 di Stadion Jose Zorrilla
Marc Marquez Tak Pasang Target Tinggi Bersama Ducati di MotoGP 2025
CEO Ducati Ungkap Alasan Kecelakaan Marc Marquez di MotoGP Spanyol
Gempa Magniudo 6,0 Guncang Gorontalo, Tak Berpotensi Tsunami
Gempa Magnitudo 6,0 Guncang Gorontalo, Tak Berpotensi Tsunami
byd denza worcas
BYD Kalah pada Sengketa Nama Denza, Ini Hasil Putusan Pengadilan

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.