Mozaik Ramadhan

Sidang Mario Dandy dan Shane Bisa Makan Waktu 6 Bulan? Ini Kata PN Jaksel

sidang mario dandy dan shane (5)
foto (PMJ News)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) membantah anggapan pihak korban Christalino David Ozora yang menyebut sidang terdakwa Mario Dandy dan Shane Lukas berlangsung 6 bulan.

Pejabat PN Jaksel, Djuyamto mengatakan, pelaksanaan sidang kedua digelar bulan Juni 2023.

“Menanggapi apa yang disampaikan oleh kuasa hukum pihak korban dan orang tua korban, bahwa menyangkut penanganan perkara tindak pidana atas nama terdakwa Mario Dandy dan Shane Lukas, itu sidang pertama dilakukan pada tanggal 6 Juni 2023,” ujar Djuyamto kepada wartawan, Senin (14/8/2023).

Djuyamto juga mengatakan, sidang kedua terdakwa penganiayaan berat tersebut sampai hari Selasa (15/8/2023) baru berjalan selama dua bulan.

BACA JUGA: Duduk Tengil Mario Dandy Bikin Hakim Emosi, Netizen: Banyak Makan Uang Haram

“Jadi bukan 6 bulan sebagaimana yang disampaikan oleh pihak kuasa dari korban,” kata Djuyamto.

Persidangan agenda pembacaan tuntutan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) harus ditunda, lantaran tidak ada kesiapan pada pelaksanaan sidang Kamis (10/8/2023), menjadi Selasa (15/8/2023).

“Besok pada hari Selasa tanggal 15 Agustus akan kembali digelar sidang dengan agenda pembacaan tuntutan pidana,” pungkasnya.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
impor api perah
RI Bakal Impor 200.000 Ekor Sapi Perah, Nasib Peternak Lokal Dipertaruhkan!
Milos Kerkez
Liverpool dan Real Madrid Berebut Milos Kerkez, Siapa yang Gercep?
Desa Panamping Anyaman Bambu
Desa Panamping Sentra Anyaman Bambu yang Tetap Eksis di Bandung
Magic water Bandung
Magic Water, Kuliner Asal Filipina Cocok untuk Tajil
Budaya Agama Passion Singapura
Singapura Jadi Tempat Meleburnya Budaya, Agama dan Passion
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Pemerintah Lanjutkan Kebijakan Gas Bumi Murah (HGBT), Menuju Swasembada Energi

3

Jadwal Imsak Garut Hari Ini

4

Pemerintah Pacu Infrastruktur Gas Bumi Menuju Swasembada Energi

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
tilang syariah
Catat! Ada 'Tilang Syariah' dari Korlantas saat Ramadan
indonesia deflasi diskon listrik
Gegara Diskon Listrik, Indonesia Deflasi Pertama Sejak 25 Tahun
banjir bekasi
Banjir Rendam Bekasi, 7 Kecamatan Terdampak!
Juventus
Juventus Tekuk Verona 2-0, Merangkak ke Puncak Klasemen Serie A

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.