Rano Karno Pastikan Pengendalian Banjir di Jakarta Dapat Dukungan Pemerintah Pusat

Rano Karno Pastikan Pengendalian Banjir di Jakarta
Wakil Gubernur ( Wagub) DKI Jakarta,Rano Karno (beritajakarta)

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Wakil Gubernur ( Wagub) DKI Jakarta,Rano Karno, mengatakan bahwa program pengendalian banjir di Jakarta mendapat dukungan dari pemerintah pusat melalui Program Strategis Nasional (PSN).

” Jakarta mendapstkan anggaran yang cukup besar untuk pengendalian banjir,” kata Rano Karno Selasa (4/3/2025).

Penanganan Sungai Ciliwung

Dukungan anggaran dari PSN ini memungkinkan percepatan program pengedalian banjir yang sebelumnya tidak bisa direalisasikan dalam satu tahun anggaran. Salah saty fokus utama adalah pembenahan Sungai Ciliwung.

” Kalau kita mau benahi rumah, lihat yang bocor, bukan yang kering. Sekarang Jakarta sudah banjir, jadi kita tahu titik-tituk yang harus diperbaiki,” jelasnya.

Rano Karno meninjau langsung ke bebrapa lokasi terdampak, termasuk :

Jalan Kamboja, ET 05/08, Lebak Bulus,Cilandak, Jakarta Selatan
Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur.

Kelurahan Bidara Cina, Jakarta Timur

Rano menjelaskan, kondisi di lapangan menunjukkan bahwa penanganan harus dilakukan secara menyeluruh,termasuk dengan pengerukan sungai, pembangunan tanggul, dan perbaikan sistem drainase.

BACA JUGA: 

BPBD DKI Jakarta Catat Ribuan Warga Jakarta Masih Mengungsi

Rano Karno Akan Bangun Tujuh Tingkat Area Parkir di Area MRT Lebak Bulus

 

Pemerintah pusat memahami bahwa banjir di Jakarta tidak hanya menjadi tanggung jawab Pemprov DKI, tetapi juga membutuhkan koordinasi dengan daerah sekitarnya.

Oleh karena itu bantuan PSN akan mempercepat proyek infrasruktur pengendalian banjir.

Menurut dia, dengan adanya tambahab anggaran, Jakarta akan lebih siap menghadapi banjir di masa depan.

 

 

(Agus Irawan,Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
pemutihan BI Checking-3
Cara Cek BI Checking Online Lewat Hp, Anti Ribet!
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah Akibatkan Ikan Mati
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah, Ikan Mati
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Aksi bela palestina-1
Puluhan Ribu Warga Jabar Gelar Aksi Bela Palestina di Bandung
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas
marc marquez
Pindah ke Ducati, Marc Marquez Ungkap Rahasia Besar di Honda

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.