Ramainya Nasi Kebuli Najwa, Bikin Orang Ngiler

Nasi Kebuli Najwa
Tangkapan Layar (youtube: Hobby Makan)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Nasi Kebuli Najwa yang berlokasi di Serdam, Pontianak. Seorang Food Vloger yang akrab dengan sapaan bang Evan pemilik Channel Youtube Hobby Makan, datang untuk mencoba Nasi Kebuli yang ramai pembeli.

Menu yang ditawarkan pun cukup bervariatif dan terjangkau. Menu Paket lengkap seharga Rp18 ribu, menu telor seharga Rp10 ribu, dan menu ayam seharga Rp15 ribu. Dalam proses pemesanannya pun menggunakan nomor antrian. Untuk ayam dan Telornya pun, memiliki olahan yang beragam, seperti Ayam kari, Ayam kecap, Ayam goreg, Telur kari, Telur sambal.

Bang Kholi selaku penjula Nasi Kebuli Najwa mengatakan dalam sehari bisa laku sebanyak 300 porsi. Buka setiap hari dari jam 06.00 sampai jam 10.00, penjual tersebut mengatakan habis atau tidak dagangannya ia akan tutup di jam tersebut. Karena, waktu sehabis dzuhur wajib untuk tidur. Sebab, ketika malam ia hanya tidur dalam waktu 2 jam, yaitu dari jam 23.00-24.00, jam 02.00 dini hari  sudah mulai persiapan memasak nasi kebuli yang akan dijual untuk sarapan pagi.

BACA JUGA5 Restoran Timur Tengah Bandung Paling Populer

Nama Najwa sendiri ternyata mengambil dari nama anak keduanya.

“Najwa nama anak saya bang, anak ke dua.” Kata bang Kholi pada video youtube yang tayang pada tanggal 15/01/2024.

Sebelum berjualan Nasi Kebuli Najwa, Bang Kholi perna jualan kue laba-laba.

“Dulu saya jualan kue laba-laba, kalo musim buah jual buah. Ini tuh awalnya ngajarin istri, terus alhamdulilah  terus, jadi di tangani bersama-sama tangan sama-sama,” ungkap Bang Kholi.

Seperti biasa, dalam channel youtubenya bang Evan sering memborong dagangan pelaku UMKM. Untuk nasi kebuli Najwa, ia memborong 120 porsi paket ayam, 100 porsi untuk paket telur.

 

 

(Vini/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Squid Game 2 Tayang
Squid Game 2 Tayang Hari Ini! Jam Berapa di Indonesia? Simak Sinopsis & Daftar Pemainnya
Jokowi Iriana
Momen Mobil Dipenuhi Cucu - cucu Jokowi Pangku Iriana, Cari Atensi?
Cara menghilangkan Lemak
Cara Hilangkan Lemak di Leher, Jadikan Tampilan Lebih Menarik!
Asri Welas Natal
Asri Welas Rayakan Natal di New York dengan Dance Enerjik
Hanung Bramantyo
Usai Umrah, Hanung Bramantyo Ke Vatikan Berharap Lihat Paus Beri Berkat Natal
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter
Headline
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor, Ini Kata PDAM
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.