PT PWB Luncurkan 2 Set Kapal Tug & Barge untuk Operasi Desember 2023

PT Pelnas
Kapal Alfian yang dimiliki PT PWB. (Foto: Dok. PT PWB)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: GM Pelnas Wibowo Bersaudara, Dody Hermawan menyampaikan jika mereka kembali meluncurkan dua set kapal tug dan barge, yang bakal beroperasi di bulan Desember 2023.

Dody menyebutkan Tongkang yang dibangun sendiri di galangan ABS Shipyard dengan panjang 300 Ft. Bahkan kapal tersebut dapat mengangkut Batubara mencapai 7500 metrik ton.

Sementara itu untuk Tongkang yang dibangun di Palma Shipyard Batam berukuran 330 Feet dengan rencana beroperasi bulan Desember 2023, setelah selesai pengurusan semua dokumen.

PT Pelnas
Kapal Alfian yang dimiliki PT PWB. (Foto: Dok. PT PWB).

BACA JUGA: PT Pelnas Wibowo Beri Risk Assessment dan Tingkatkan K3 Tenaga Kerja

“Setelah pengurusan dokumen lengkap , Kapal Nadia 2001/Wibowo 3302 siap beroperasi pada bulan desember 2023 ini ,” kata Dody kepada Teropongmedia.id, Selasa (5/12/2023).

Sementara itu, kata Dody,  kapal Tugboat  Alfian 6 /Tongkang Nadia 8 (300 Feet) telah mulai berlayar tanggal 1 Desember 2023 dengan tujuan Nias, Sumatera Utara.

Dody menjelaskan, Kapal Tugboat Nadia 2001/Wibowo 3302 pada minggu kedua bulan Desember akan loading Batubara.

“Nadia 2001/Wibowo 3302 pada minggu kedua bulan Desember akan loading Batubara,” bebernya.

Diketahui, sebelumnya, kapal Tugboat yang telah beroperasi adalah Alfian 2,3,4, dan 8, sementara itu untuk kapal Barge/ Tongkang yaitu, Nadia 1, 5, 7 (300Ft) Nadia 9 (330 Ft Jumbo).

 

(Agus Irawan/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Nutrisi Ikan Patin
Mengintip Kandungan Nutrisi Ikan Patin
baterai mobil listrik bocor
Mirip HP, Baterai Mobil Listrik Bisa 'Bocor' dari Faktor Ini!
Seni Nirmana
2 Jenis Nirmana dan Pentingnya Mempelajari Seni Rupa
home charger services pln byd
Home Charging PLN-BYD, Pakai dan Pasang Cuma Lewat Aplikasi
Presiden Russia Vladimir Putin AS mendorong duni-Cover
Presiden Russia Vladimir Putin: "AS mendorong dunia menuju ke konflik global"
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Tim Dosen Tel-U Raih Best Paper Award di IEEE Conference 2024: Angkat Kearifan Lokal dalam Pencegahan Disinformasi

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Password Wifi MCD Terbaru 2024!
Headline
polisi tembak siswa
Polisi Tembak 3 Siswa Anggota Paskibra di Semarang, 1 di Antaranya Tewas
Aliansi Masyarakat Demokrasi Masyarakat Laporkan Dugaan Kampanye di Masa Tenang
Aliansi Masyarakat Demokrasi Masyarakat Laporkan Dugaan Kampanye di Masa Tenang
Para Pedagang dan Warga Minta Jalan di Bawah Flyover Ciroyom Dibuka Sebelum JPO Dibangun
Para Pedagang dan Warga Minta Jalan di Bawah Flyover Ciroyom Dibuka Sebelum JPO Dibangun
Calon Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra Meninggal Dunia
Kabar Duka, Calon Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra Meninggal Dunia