Prabowo Tampil Gunakan PDH di Debat Terakhir, Tanda Siap kerja?

prabowo pdh
Capres Prabowo Subianto. (Foto Instagram/@prabowo)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Calon Presiden (Capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto menggunakan kemeja pakaian dinas harian (PDH) berwarna biru cerah dalam Debat Pilpres terakhir, Minggu (04/02/2024).

Pengamat pakaian dari Indonesian Fashion Chamber (IFC) Lisa Fitria menyebut, Ketua Umum Partai Gerindra itu menandakan siap untuk bekerja pada negara.

“Saya rasa ini bisa jadi tanda komitmen untuk bekerja dan melanjutkan program dari presiden sebelumnya. Ini buat menguatkan bahwa ‘nih gue udah siap kerja, siap turun gunung’. Makannya dia pakai baju dinas kerja,” kata Lisa melanisr Antara, Senin (05/02/2024).

BACA JUGA: Kurangi Impor HP dan Laptop, Begini Beda Cara Prabowo, Anies dan Ganjar

Lisa melanjutkan, warna biru langit yang dipilih oleh Prabowo itu mengindikasikan politiknya kesetiaan, keterbukaan, dan kebebasan.

“Ini juga mengisyaratkan bahwa mereka siap blusukan, siap meneruskan program-program sebelumnya untuk menjadi lebih baik. Program yang belum sempurna disempurnakan dan yang sudah sempurna disempurnakan lagi,” Terang Lisa.

Selain itu, gaya yang dipamerkan Prabowo dalam debat tersebut adanya mantel raglan yang mengkombinasikan warna putih beserta biru langit. Tampilan itu terlihat, kala Prabowo masuk ke arena penonton dan menyapa penonton Debat Capres.

Adanya mantel raglan menjadi penyegar tampilan Prabowo, yang sebelumnya berpenampilan condong formal kasual dengan kemeja biru langit dan celana formal hitam.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
khabib nurmagedov diusir dari pesawat-1
Khabib Nurmagomedov Tolak Tawaran USD40 Juta untuk Kembali ke UFC, Pilih Bisnis dan Pelatihan
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 26 April 2025
Lewis Hamilton Kembali Jalani Sesi Latihan
Pindah ke Ferrari, Lewis Hamilton Ungkap Proses Adaptasi yang Tidak Mudah
Badosa-QF
Alami Cedera, Paula Badosa Terpaksa Mundur dari Madrid Open 2025
Perempat Final Denmark Open 2024
Piala Sudirman 2025: Saatnya Generasi Muda Unjuk Gigi, Indonesia Siap Ukir Sejarah di Xiamen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.