PMI Kota Bandung Jemput Bola Pendonor Darah saat Bulan Puasa

Selama bulan puasa, PMI Kota Bandung berlakukan jemput bola bagi para pendonor darah. (Foto: Rizki Iman/Teropong Media)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bandung melakukan sistem jemput bola pendonor, memasuki bulan puasa atau Ramadhan 1445 Hijriah di tahun ini.

Kepala Bidang Pelayanan Markas PMI Kota Bandung, Harry Hardiawan mengatakan, kegiatan rutin tahunan tersebut, tak lain untuk menjaga ketersediaan stok darah di Kota Bandung.

“Jemput bola ini kita menggunakan mobil unit. Adapun fokusnya adalah seperti masjid-masjid besar bagi mereka umat muslim, dan gereja bagi mereka umat kristen,” kata Harry Hardiawan, Selasa (12/3/2024).

BACA JUGA: Warga Kota Bandung Jangan Risau Kenaikan Harga Pelayanan Puskesmas

Sistem jemput bola, menurutnya terbilang cukup efektif untuk menjaga ketersediaan stok darah di Kota Bandung. Terlebih, jumlah pendonor di bulan Ramadhan terbilang sedikit.

“Bulan puasa pendonor agak berkurang. Maka kita lakukan sistem jemput bola. Seperti di gereja saat kegiatan ibadah, nanti meluangkan donor. Lalu di masjid setelah shalat tarawih,” ucapnya.

Tak hanya itu, Harry memastikan, apabila ketersediaan stok darah di Kota Bandung selama tiga hari ke depan relatif tercukupi. Namun, jumlah stok darah dapat beubah seiring adanya kebutuhan.

“Kita menginformasikan untuk pendonor aktif di Kota Bandung, bahwa kita membuka layanan donor 24 jam. Lalu kita bisa menerima kegiatan donor setelah shalat tarawih,” imbuhnya

Laporan Wartawamn Jakarta: Rizky Iman/Masnur

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
surat Suara tertukar, Pilkada 2024
Ribuan Surat Suara Pilkada 2024 Bogor Jabar dengan Serang Banten, Tertukar!