Persib Kalah, Bojan Hodak Sempat Lakukan Ini ke Wasit Asal Jepang

Bojan Hodak rupanya sempat melakukan protes kepada sang pengadil asal Jepang, Futoshi Nakamur usai laga Persib Bandung versus Persik Kediri. (Foto: Dok Persib)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak rupanya sempat melakukan protes kepada sang pengadil asal Jepang, Futoshi Nakamur usai laga Persib Bandung vs Persik Kediri, Minggu (10/12) malam kemarin, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung.
usai Persib kalah 0-2, Bojan Hodak sempat menghampiri wasit dengan menunggu di dekat biasa asisten wasit beroperasi. Setelah Futoshi Nakamura berjalan dan bersama dua asisten wasit lainnyaFrengky Fredianto, dan M. Akbar Jamaludin, Bojan langsung berusaha berbicara dengan wasit
Tak jelas apa yang diucapkan Bojan Hodak kepada Nakamura di kesempatan tersebut. Namun secara gestur, pria asal Kroasia itu menunjukan rasa tidak puas atas kepemimpinan Nakamura.
Ditanya soal hal tersebut, Bojan Hodak buka suara. Ia mengaku tak ingin berkomentar banyak terkait kepemimpinan Nakamura di laga tersebut.
“Untuk ini, saya tidak mau memberikan komentar soal wasit,” ujar Bojan kepada awak media.
Meski demikian, pelafih berkepala plontos itu tak yakin jika Nakamura benar-benar baik memimpin laga tersebut. Terutama soal pelanggaran Kevin Mendoza yang berbuah penalti, dirasa Bojan masih bisa diperdebatkan.
“Selain di kami juga kebobolan dari penalti dan tendangan bebas yang mana salah satunya itu cukup dipertanyakan,” kata Bojan.
Namun di sisi lain, ia sebenarnya sangat ingin berkomentar banyak soal kinerja wasit di dalam lapangan. Akan tetapi atas dasar kontrak, ia memilih bungkam dan menghargai kontrak yang sudah disepakati sebelumnya.
“Sebenarnya saya berharap boleh memberikan komentar soal wasit, tapi kami tidak boleh mengenai wasit,” tutup Bojan.
(RF/Masnur)
Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
LG Energy Solution
Batal Investasi Rp11 Triliun, LG Energy Solution Tinggalkan Indonesia, Ini Kata Pakar
Buronan triliuner
Viral! Triliuner Buka Sayembara Rp10 Juta Demi Tangkap Pria Berinisial IDP
Bunda Iffet Meninggal
Fakta Mengejutkan di Balik Kepergian Bunda Iffet, Ibu Tercinta yang Membesarkan Slank!
Ferrari 458 Spider terbakar
Susah Payah Beli Ferrari 458 Spider, Cuma Hitungan Jam Sudah Terbakar!
preman pabrik BYD subang
Masihkah Preman Ormas Gentayangan di Proyek BYD Subang? Ini Jawaban Wakil Menteri
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025

4

David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya

5

Bandung Digital Academy: Smart City hingga AI dalam Jurnalistik
Headline
PEVS 2025
Harga Tiket dan Daftar Merek Mobil-Motor Ajang PEVS 2025, Mulai Besok!
Rieke Diah Pitaloka - Mbah Tupon jpgRieke Diah Pitaloka - Mbah Tupon jpg
Rieke Diah Pitaloka Bela Mbah Tupon, Lansia 68 Tahun Korban Sindikat Mafia Tanah
situs dampuawang indramayu
Situs Dampuawang Indramayu akan Diteliti Mendalam, Kemendikbud: Potensinya Sangat Besar!
Dugaan Kuat Adanya Praktik Pungli Retribusi Sampah di Pasar Gedebage
Dugaan Kuat Adanya Praktik Pungli Retribusi Sampah di Pasar Gedebage

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.