Pentingnya Semangat Militansi Kader DPW PKS Jabar, Harus Intensif Sosialisasi

Sekretaris DPW PKS Jawa Barat, Ridwan Solichin. (Foto: Media Sosial)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Sekretaris DPW PKS Jawa Barat, Ridwan Solichin sekaligus Caleg DPR RI PKS nomor urut dua berpesan kepada semua kader PKS, agar intensif untuk berkegiatan sosialisasi jelang pencoblosan Pemilu di tanggal 14 Februari 2024 nanti.

Sekretaris Fraksi PKS DPRD Jabar, yang akrab disapa Kang Rinso mengatakan soal pentingnya untuk terus gencar melakukan sosialisasi di mana pun.

BACA JUGA: Pesan Ketua DPW PKS Jabar Minta Anak Muda Tak Apatis Terhadap Politik

“Saya serukan kepada seluruh kader PKS untuk terus menyosialisasikan PKS dan caleg-caleg PKS kepada masyarakat,” kata dia.

Dia juga menegaskan soal pentingnya semangat militansi partainya. Kang Rinso berharap dengan intensifnya kegiatan sosialisasi selama masa kampanye, PKS bisa semakin dikenal masyarakat.

“Kita berharap masyarakat juga semakin mengenal caleg-caleg PKS,” jelasnya.

Kata dia menciptakan kedekatan antara partai dan pemilih, sangat yakin bisa meningkatkan tingkat elektabilitas parpol yang kini berada di nomor 8 dalam pemilu 2024. Satu diantaranya adalah strategi efektif yang diusung Kang Rinso, membawa media spesimen surat suara.

“Dengan menyosialisasikan jenis-jenis surat suara yang akan didapat pemilih, kita juga memudahkan mereka memperkenalkan caleg yang akan dipilihnya melalui spesimen surat suara,” terangnya.

Momentum menjelang hari pemilihan dianggap Kang Rinso adalah waktu strategis untuk semakin dekat kepada masyarakat.

BACA JUGA: Legislator PKS Jabar Sikapi Aspirasi Buruh Soal Kepgub Upah Pekerja

Semangat dan tekad untuk memperkenalkan PKS serta menciptakan pemahaman yang lebih baik tentang calon-calon PKS menjadi fokus utama dalam upaya sosialisasinya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
CPNS Dosen mundur
700 Dosen CPNS Mengundurkan Diri, Kok Bisa?
Transfer Palsu
Tindak Pidana Transfer Palsu di Pondok Indah Mall Berakhir Damai
Muhamad Yani
Kisah Inspiratif Perjalanan Muhamad Yani, Lelah di Jalan, Bangkit di Harvard!
Mayat terlilit lakban
Geger! Warga Temukan Mayat Wanita Terlilit Lakban di Kamar Kos Ciamis
prabowo reshuffle kabinet
Jelang Setengah Tahun Prabowo Memimpin, Rocky Gerung: Waktunya Reshuffle Kabinet!
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tertimbun Longsor di Subang Meninggal Dunia

5

Waspada Serangan Siber pada Satelit, Begini BRIN Beberkan Strategi Pengamanannya
Headline
Getok Harga Delman Rp.600 Ribu, Pemkot Bandung Segera Lakukan Razia
Getok Harga Delman Rp.600 Ribu, Pemkot Bandung Segera Lakukan Razia
KPU Kabupaten Tasikmalaya Bakar Kelebihan dan Surat Suara Rusak
KPU Kabupaten Tasikmalaya Bakar Kelebihan dan Surat Suara Rusak
Disnaker Kota Bandung Gelar Berbagai Pelatihan, Turunkan Angka Pengangguran Terbuka
Disnaker Kota Bandung Gelar Berbagai Pelatihan, Turunkan Angka Pengangguran Terbuka
sengketa lajan sekolah smansa
SMANSA Bandung Terancam Kehilangan Lahan, PTUN Menangkan PLK!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.