Penantang L300 dan Isuzu Traga, Seirit Apa BBM Toyota Hilux Rangga?

toyota hilux rangga (2)
(Toyota)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — PT Toyota Astra Motor (TAM) baru-baru ini merilis All New Hilux Rangga, yang menjadi penantang baru di segmen pikap untuk menghadapi dominasi Mitsubishi L300 dan Isuzu Traga.

Dengan harga yang bersaing, mulai Rp 188,7 juta, mobil ini menawarkan pilihan menarik bagi konsumen sebagai kendaraan niaga.

Toyota Hilux Rangga hadir dengan dua opsi mesin, yakni bensin dengan kode  1TR-FE berkapasitas 2.000 cc mampu menghasilkan tenaga 139 Ps dan torsi 183 Nm.

Sedangkan mesin diesel berkode  2GD-FTV 2.400 cc memberikan performa yang lebih bertenaga, dengan output mencapai 149 Ps dan torsi 343 Nm.

Konsumsi BBM Toyota Hilux Rangga

Karena bagian penting menyangkut operasional, bagaimana dengan konsumsi BBM Hilux Rangga sebagai kendaraan angkutan beban?

Menurut klaim Toyota, tingkat konsumsi bahan bakar Hilux Rangga mencapai 14,9 Km per liter untuk varian diesel. Dengan kapasitas tangki 55 liter, kendaraan ini bisa menempuh jarak sampai 819,5 Km.

BACA JUGA: Beli Toyota Avanza Veloz Minimal Harus Gaji Berapa? Simak Simulasi Kredit

Dapat dipastikan, angka konsumsi tersebut, bisa untuk jarak Jakarta ke Surabaya sekitar 782 Km hanya melakukan pengisian penuh sekali saja.

Varian dan Harga

Membahas tampilannya, Hilux Rangga memiliki rupa yang kokoh dengan bentuk boxy, dengan mata lampu kotak dan grill besar berwarna hitam yang memberikan kesan tangguh.

Selain itu, opsi mobil ini terdapat Selain dua pilihan mesin, TAM juga menyediakan varian transmisi untuk mobil ini dengan A/T 6 speed untuk varian diesel dan M/T 5 speed untuk varian mesin bensin dan diesel.

All New Hilux Rangga tersedia dalam berbagai varian harga, mulai dari Rp 188,7 juta untuk tipe GAS Hilux Rangga CAB-Chassis 2.0 Standard M/T, hingga Rp 304,5 juta untuk tipe tertinggi, Hilux Rangga Pick Up 2.4 Diesel High A/T.

Dengan berbagai fitur dan performa yang tersedia di All New Hilux Rangga siap menjadi pilihan menarik bagi para penggemar kendaraan pikap di Indonesia.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
00e1ce78-2853-4bdb-ad9d-25ca7171fbfd
Sebanyak 90 KK Bakal Segera Isi Rumah Deret Tamansari Kota Bandung
indonesia vs arab saudi
Polisi Kerahkan 2.811 Personel Amankan Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Maudy Effrosina
Maudy Effrosina, Kekasih Baru Fadly Faisal, Bintang di Deretan Film Horor!
janji ridwan kamil-1
RK Naik LRT Jabodebek, Singgung Kerja Sama dengan Anies Baswedan
Bakteri keyboard laptop
Jumlah Bakteri di Keyboard Laptop Lebih dari Toilet? Simak Cara Bersihkannya
Berita Lainnya

1

Supir Truk Tabrakan Beruntun di Cipularang Ditetapkan Jadi Tersangka

2

Fakta Valhalla Spectaclub Surabaya Milik Ivan Sugianto, Bikin Bising?

3

Tabrak Mati Pejalan Kaki, Ini Aktivitas Nyetir Sambil Oral Seks Mahasiswa di Sleman

4

Upaya Pemerintah Membatalkan Kenaikan Tarif Cukai Rokok Tahun 2025

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Pemain Timnas indonesia yang dicoret Shin Tae-yong
Link Live Streaming Indonesia vs Arab Saudi Selain Yalla Shoot, Status Garuda Wajib Menang!
Luka Modric Siap Bantu Mbappe
Portugal Ditahan Imbang Kroasia 1-1, Pasukan Zlatko Dalic Jadi Runner-Up Grup
a9642461e01929f35c9b25f976fe3778
Spanyol Kandaskan Swiss 3-2 di UEFA Nations League 2024/2025
Screenshot_20241118-123032_Chrome-2210832708
Kevin Diks Absen, Shin Tae-yong Fokus Maksimalkan Tim Kontra Arab Saudi