Pemilik Lamborghini Huracan Izinkan Bocah Berfoto, Banjir Pujian Netizen

Lamborghini Huracan bocah
foto (Tiktok)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Mobil Sport seperti Lamborghini Huracan menjadi idaman banyak orang. Seperti dua bocah ini yang ingin ambil foto di depan mobil sport tersebut.

Dalam tayangan video Tiktok @lambobossvincentpoh_cdj, awalnya bocah laki-laki dan perempuan sedang berfoto di depan mobil Lamborghini Huracan berwarna kuning dibidik sang ayah  menggunakan ponsel.

Pemilik mobil memergoki kedua bocah itu yang sedang berfoto. Namun, pemilik mobil bukannya marah mendatangi mereka karena mobilnya dipakai objek foto tanpa izin, malah memberi izin kedua bocah untuk berfoto.

Kedua bocah tersebut lantas berfoto dengan tenang di depan mobil super car itu. Sikap bijaksana pemilik mobil Lamborghini Huracan menuai pujian dari netizen.

BACA JUGA: Viral! Perpeloncoan MPLS di Cianjur, Kaka Kelas Injak Juniornya

@lambobossvincentpoh_cdj

Cute #vincentpoh #lamboboss #CDJ #respect #bekind #humble #game #tiktokshop

♬ original sound – Lambo Boss Vincent Poh|CDJ – Lambo Boss Vincent Poh|CDJ

Tak hanya sampai di situ, pemilik memberikan kesempatan kepada dua bocah untuk merasakan duduk di kabin mobil berharga miliaran itu. Pemilik bahkan membukakan pintu mobilnya untuk kedua bocah itu.

“Hanya sang ayah yang tahu perasaan itu,” tulis postingan tersebut.

“Ga salah Tuhan berikan orang ini rezeki yang berlimpah,” tulis komentar ais_19.

“Terimakasih orang baik, hal sederhana yang penuh makna, berkat melimpah buatmu,” tulis akun i_army_taekook.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.