Orasi Pelangi Dikaitkan Kampanye LGBT, Mahasiswa ITB Heran Kok Jadi Hoaks

Heboh dugaan kampanye LGBT di kampus ITB. (Foto: Dok. ITB)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Heboh soal dugaan adanya kampanye LGBT di Institut Teknologi Bandung (ITB) membuat geger publik, khususnya di media sosial.

Kabar tersebut mencuat dari kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) kampus. Dalam salah satu kolom pengisian kuesioner oleh salah satu sponsor PMB di google form, menampilkan empat pilihan jenis kelamin yang berbeda dari biasanya.

Dalam form itu tertera jenis kelamin pria dan wanita, tapia da juga pilihan kelamin non biner, dan lainnya. Secara arti berarti kelamin non biner tidak mengidentifikasi jenis kelamin. Sementara untuk kolom other atau lainnya tidak jelas.

Instagram Alinne Rosida memposting tangkapan layer google form, dan memberikan judul “Ada apa dengan ITB hari ini?”

BACA JUGA: Apa Kata ITB Terkait Dugaan Kampanye LGBT dan Pembatasan Sholat Maghrib?

Dari keterangan postingannya itu, menceritakan dari temannya tentang realita yang ada di ITB terkait dengan dugaan kampanye LGBT di ITB hingga adanya orasi LGBT.

“Di grup 9 kali banyak yang anaknya masuk ITB tahun ini, OSKMnya ada beberapa isu, pertama waktu sholat maghrib ngga cukup, kuesioner dari sponsor **** dipertanyakan jenis kelamin ada pilihan non biner dan di rundown ada orasi pelangi,” begitu kata Alinne dalam akun IG @Alinnerosida, beberapa waktu kemarin.

Kabar tersebut pun membuat heboh. Hingga akhirnya banyak warganet yang terdiri dari mahasiswa ITB ikut berkomentar di aplikasi X. Dalam akun @itbfess mereka memberikan sanggahan sal kabar kurang sedap itu.

Mereka menyatakan kalau berita yang tersebar di media sosial tidaklah benar.

BACA JUGA: Langkah Perumda Air Minum Tirta Raharja saar El Nino Bikin Debit Air Kurang

“Lah orasi pelangi kan pas pengenalan himpunan, yang isinya mimpi dari semua himpunan yang ada di ITB. Kok jadi hoaks ke LGBT,” begitu kata seorang netizen di media sosial X dulu Twitter, dikutip Kamis (24/8/2023).

Ada juga yang menjelaskan tentang maksud orasi pelangi di kamus ITB itu.

“Buat yang non ITB ORASI PELANGI ADALAH ORASI DARI PERWAKILAN 12 FAKULTAS. Gw aja dengerinnya aja merinding keren banger ini malah bikin hoaks begini. GA LUCU!” timpal netizen lainnya @wongku***.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.