Momen Asik Saat David Beckham Panen Daun Bawang

Penulis: usamah

David Backham Panen Daun Bawang
Momen Asik Saat David Backham Panen Daun Bawang (Instagram @davidbackham)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Ditengah ramainya gelaran Euro 2024, mantan bintang sepakbola Inggris, dan pemain yang pernah membela beberapa tim besar Eropa, David Beckham kerap membagikan aktivitas hariannya melalui akun Instagram. Kini ia sibuk melakukan hobi baru, yaitu berkebun dan berternak.

David tak lagi menjadi pesepak bola, tapi kerap menghabiskan waktunya menjalani hobi dan aktivitas bersama keluarga.

Belakangan ini, David Beckham diketahui memiliki hobi berkebun dan berternak di rumahnya. Melalui unggahan di Instagram @davidbekcham (16/6/2024)

Dalam video yang diunggahnya David tampak seru melakukan hobinya berkebun. David memetik daun bawang untuk keperluan makan siang dan malam.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by David Beckham (@davidbeckham)

David menyebutkan kalau daun bawang itu adalah tanaman yang ditanam oleh Victoria Beckham, sang istri.

“Sepertinya @victoriabeckham punya beberapa daun bawang untuk makan siang dan makan malam selama beberapa minggu ke depan.” tulis David di akun Instagram miliknya.

Selain berkebun nampaknya David memiliki hewan ternak ayam, hal tersebut terlihat alam video saat Davis asik memanen bawang nampak ayam melintas di depannya.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
DP3A Intensifkan Sosialisasi Pencegahan Bullying di Sekolah
DP3A Intensifkan Sosialisasi Pencegahan Bullying di Sekolah
dedi mulyadi gorong-gorong
Heboh Dedi Mulyadi Pungut Sampah di Gorong-Gorong, Netizen: Jangan Sampai Kaya Waktu Itu!
hasto sri rezeki
Sidang Hasto: Ada Kontak 'Sri Rezeki' hingga Kusnadi Dicecar soal 'Ngelarung'
Pria Korban Pembunuhan
Pria di Kalideres Jakbar Ditemukan Tewas, Diduga Korban Pembunuhan
jam malam siswa aceh
Stella Christie Dukung Aturan Jam Malam Siswa di Aceh
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

3

Adu Kuat 5 Kandidat Wakil Ketua LPS

4

Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

5

Link Live Streaming Manchester United vs Athletic Bilbao Leg 2 Semifinal Liga Europa Selain Yalla Shoot
Headline
hasto kpk
Sidang Hasto Tegang, Pengacara Keberatan pada KPK!
Cara Daftarkan anak Barak Militer
Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer
Ijazah Asli Jokowi
Kuasa Hukum Sebut Ijazah Asli Jokowi Dokumen Penting dan Rahasia
Persib
Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.