Mencuat Isu Gibran Mau Hadir di Rapimnas Golkar, Aburizal Bakrie: Mungkin Datang

Golkar memberikan tanggap soal isu yang mencuat tentang Gibran Rakabuming yang akan hadir di agenda tersebut. (Foto: Instagram)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Soal peluang kehadiran Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Golkar ditanggapi Ketua Dewan Pembina partai Golkar, Aburizal Bakrie.

Rapimnas partai berlambang pohon beringin melaksanakan agenda rapimnas pada hari Sabtu (21/10/2023).

“Mungkin datang, mungkin enggak,” ungkap Aburizal kepada media di kantor DPP Golkar, Jakarta Barat.

Ketua Umum Golkar, Airlangga Hartarto mengatakan soal prediksi hadirnya Gibran.

“Kita lihat nanti,” begitu kata dia.

BACA JUGA: HUT ke-59, Golkar Jabar Gelar Beragam Kegiatan, Mulai Ziarah hingga Bazar UMKM

Airlangga Hartarto mengatakan salah satu agenda yang akan dibahas dalam Rapimnas yakni tentang cawapres bagi Prabowo Subianto di Pilpres 2024.

“Jadi Rapimnas itu membahas capres-cawapres yang dukung Golkar,” ucap Airlangga di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Jumat (20/10) kemarin.

Dirinya memastikan soal sosok calon presiden yang didukung Golkar telah dipastikan satu nama, yakni Prabowo Subianto.

“Capresnya Pak Prabowo,” tegas Airlangga.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penyelundupan Beras
Penyelundupan Ratusan Karung Beras dan Gula Pasir dari Malaysia Berhasil Digagalkan
Museum Bandar Cimanuk
Museum Bandar Cimanuk: Menyusuri Jejak Sejarah Indramayu
Sekolah Garuda dan Rakyat
Dosen Unair Soroti Perencanaan Pendirian Sekolah Rakyat dan Sekolah Garuda
Screenshot_20250427_202047_Chrome
"Indramayu Menari" Meriahkan Hari Tari Dunia
Hari Jadi Kota Depok jpg
3 Bayi Lahir di Hari Jadi Kota Depok ke-26, Dapat Kado Istimewa dari Mpok Nina
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Manchester United
Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Manchester City
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.