Mozaik Ramadhan

Menakar Akeselarasi dan Kecepatan Maksimum Chevrolet Tavera!

Chevrolet Tavera
(Chevrolet)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Chevrolet dan Isuzu berkolaborasi, melakukan Rebadged pada Panther dengan menghadirkan Chevrolet Tavera. Memang, perlawanan sengit dari Toyota Kijang, akhirnya membuat polemik baru untuk menciptakan varian bensin.

Chevrolet Tavera yang menggunakan platform Isuzu Panther Touring namun menggunakan mesin yang dicomot dari saudara Chevroletnya, yaitu Blazer.

Dengan mesin bensin SOHC yang dibubuhkan teknologi Multi Port Fuel Injection tersebut, karakter Tavera tentu berbeda jauh dengan Panther yang menggunakan mesin diesel.

Jika mesin Panther kental dengan torsi di putaran bawah, mesin Tavera baru menunjukkan tajinya di putaran mesin menengah, tepatnya 2.500 rpm sampai 4.000 rpm.

Dalam hal performa mesin, Tavera 2001 menggunakan mesin dengan kode GM Family II seri C22NE. Mesin ini memiliki kapasitas 2.200 cc SOHC 8 Valve yang dilengkapi dengan sistem injeksi.

Berbeda dengan mesin diesel Isuzu Panther, mesin Tavera terasa nyaman saat mencapai putaran tinggi. Namun, pada putaran rendah hingga menengah, terasa sedikit berat, mirip dengan model Opel Blazer Montera. Penting untuk diketahui bahwa mesin Tavera menggunakan spesifikasi yang mirip dengan Blazer.

Melansir Tabloid OTOMOTIF,  Berikut hasil pengetesan Chevrolet Tavera:

Chevrolet Tavera
(Chevrolet)

Akselerasi Chevrolet Tavera

0-60 km/jam : 6,32 dtk, 61 m
0-80 km/jam : 10,18 dtk, 135 m
0-100 km/jam : 15,33 dtk, 270 m

Akselerasi pertengahan :

40-60 km/jam : 3,20 dtk, 44 m (gigi 2)
60-80 km/jam : 5,42 dtk, 105 m (gigi 3)
80-100 km/jam : 5,27 dtk, 132 m (gigi 3)
10,91 dtk, 274 m (gigi 4)

Kecepatan maksimum :

Gigi 1 : 50 km/jam (5.700 rpm)
Gigi 2 : 72 km/jam (5.700 rpm)
Gigi 3 : 125 km/jam (5.700 rpm)
Gigi 4 : 160 km/jam (5.000 rpm)
Gigi 5 : 170 km/jam (4.000 rpm)

BACA JUGA: Spesifikasi dan Harga Chevrolet Tavera, Kembaran Isuzu Panther!

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jadwal Imsak Pangandaran
Jadwal Imsak Pangandaran Hari Ini
autofagi saat puasa
Mengenal Autofagi, Detoks Alami Tubuh Saat Puasa
Ammar Zoni
Ammar Zoni Dikabarkan Makin Religius di Penjara, Pacar Baru Ungkap Perubahan Sikapnya
wali kota yogyakarta
Wali Kota Yogyakarta Ogah Mobil Baru, Pilih Gerobak Sampah Seluruh RW
shell pertamina
Ketahui Harga Terbaru dan Kualitas dari BBM Shell, BP, hingga Pertamina
Berita Lainnya

1

2 Orang Meninggal di Puncak Cartenz Papua, Fiersa Besari Ikut dalam Pendakian, Ini Kronologi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Guru Besar AI, Prof. Dr. Suyanto Resmi Dilantik sebagai Rektor Telkom University 2025-2030

5

Pemerintah Pacu Infrastruktur Gas Bumi Menuju Swasembada Energi
Headline
Jadwal Imsak Wilayah Lombok Hari Ini
Jadwal Imsak Garut
Jadwal Imsak Garut Hari Ini
Pemkot Bandung Segera Miliki BPBD
Perkuat Mitigasi Bencana, Pemkot Bandung Segera Miliki BPBD
Dedi Mulyadi Minta Penghentian Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Dedi Mulyadi Minta Penghentian Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.