Maestro Musik Batak Jack Marpaung Meninggal Dunia

JACK Marpaung meninggal dunia
(instagram)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Musisi legendaris Jack Marpaung meninggal dunia pada Minggu, 5 Januari 2025. Jack Marpaung menghembuskan napas terakhir pada usia 76 tahun.

Ayah dari penyanyi Novita Dewi ini meninggal dunia pukul 18.30 di Rumah Sakit Santa Carolus, Salemba, Jakarta Pusat. Hal ini disampaikan menantunya, Alex Hutajulu.

Dalam sebuah pesan singkat kepada awak media, Alex Hutajulu juga menjelaskan kronologi kepergian ayah mertuanya itu.

“Dua tahun terakhir awalnya kena gejala stroke, makin kesini kondisi semakin menurun terus,” ujar Alex Hutajulu, Senin (6/1/2025).

Selanjutnya Alex menjelaskan belum lama ini, Jack Marpaung juga mengalami kritis dan perlu menjalani perawatan medis.

“Tapi kritis seminggu terakhir di bawa ke rumah sakit,” jelas Alex lagi.

BACA JUGA: Olivia Hussey Pemeran Romeo and Juliet Meninggal Dunia

Diketahui, sepanjang berkarir, Jack Marpaung telah menghasilkan banyak karya-karya terbaik dalam Trio Lasidos ataupun solo.

Beberapa karya dari Jack Marpaung yang terkenal seperti Kamar 13, Surat Narara, Surat Na Marsulam Goarmi, Tapanuli Peta Kemiskinan, Sherly, Nga Sae Bei, Dang Sangai, Ramba Ni Sibolis bahkan masih sering diputar hingga sekarang.

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Chery lepas
Chery Kenalkan Merek Lepas, Ada Kaitan dengan Indonesia?
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.