Lirik Lagu Asa Asmara – Baila, Viral di TikTok!

Lagu Asa Asmara 
(YouTube)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Lagu Asa Asmara yang dinyanyikan grup musik Baila kini ramai digunakan di media sosial. Lagu ini rilis pada 1 Oktober 2024 dan sedang populer. Saat ini digunakan sebagai latar belakang ribuan video di TikTok.

Lagu ini mengusung tema utama tentang keberanian untuk menyatakan perasaan. Melalui liriknya, lagu ini mengajak pendengar agar tidak takut mengungkapkan cinta, meskipun ada kemungkinan ditolak.

Pesan ini relevan bagi mereka yang kerap merasa ragu atau cemas saat ingin menyampaikan perasaan kepada orang yang mereka sayangi. Berikut merupakan lirik lagu Asa Asmara dari Baila.

Lirik Lagu Asa Asmara

Lucu rasanya
Bila ku ingat perangaimu saat itu
Lugu rautmu
Saat kau hendak bicara denganku

Impresi malumu
Tak dapat kau bendung di depanku
Bak tomat yang merah
Wajahmu pun merona kala hasrat kau di dada
Ada asa tuk ungkapnya
Berdebar jantung ku bila
Harus berkata jujur

Dilemamu di kepala
Haruskah mengatakannya
Apa yang telah kau pendam
Terletak amat dalam

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

Bila ku benar-benar
Punya asa bersama
Biarkan lah ku tahu itu
Benih cintamu

Bak tomat yang merah
Wajahmu pun merona kala itu

Terpendam hasrat kau di dada
Ada asa tuk ungkapnya
Berdebar jantung ku bila
Harus berkata jujur

Dilemamu di kepala
Haruskah mengatakannya
Apa yang telah kau pendam
Terletak amat dalam

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

BACA JUGA: Lirik Lagu Senyumin Dulu Aja Vidi Aldiano, Konsepnya Unik!

Bila ku benar-benar
Punya asa bersama
Biarkan lah ku tahu itu

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Screenshot_20250126_085201_Chrome
Ini 5 Poin Kerjasama yang Disepakati Indonesia dan India
6 Polisi Diperiksa Terkait Kematian Darso
Status Masih Saksi, 6 Polisi Diperiksa Terkait Kematian Darso
makan bergizi gratis-11
Makan Bergizi Gratis Dibawa Pulang Selama Bulan Puasa
makan bergizi gratis-10
Menu Makan Bergizi Gratis Selama Ramadhan: Ada Kurma dan Susu
benjamin-sesko-sloevnia-2024-1719741056-141237
Benjamin Sesko Pilih Arsenal, Transfer Januari Diperkirakan Sulit Terwujud
Berita Lainnya

1

Jadi Grup Band Pembuka Sebelum Bernadya, The Timun Hanken Guncang SMA BPP

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Fetty Anggraenidini Bertemu Warga Rancamaya Kota Bogor Sosialisasikan Perda Nomor 5
Headline
Tokoh Militan JI Hambali Masih Berstatus Sebagai WNI
Menko Yusril Pastikan Tokoh Militan JI Hambali Masih Berstatus Sebagai WNI
25madison5
Juarai Australian Open 2025, Madison Keys Ukir Sejarah
Enea Bastianini MotoGP Indonesia 2024
Enea Bastianini Optimis Bersama KTM Tech3 di MotoGP 2025
Ganda Putra Indonesia Fajar-Rian Juara All England 2024
Fajar/Rian Tembus Final Indonesia Masters 2025 Usai Taklukan Wakil Thailand

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.