Lirik Lagu Asa Asmara – Baila, Viral di TikTok!

Lagu Asa Asmara 
(YouTube)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Lagu Asa Asmara yang dinyanyikan grup musik Baila kini ramai digunakan di media sosial. Lagu ini rilis pada 1 Oktober 2024 dan sedang populer. Saat ini digunakan sebagai latar belakang ribuan video di TikTok.

Lagu ini mengusung tema utama tentang keberanian untuk menyatakan perasaan. Melalui liriknya, lagu ini mengajak pendengar agar tidak takut mengungkapkan cinta, meskipun ada kemungkinan ditolak.

Pesan ini relevan bagi mereka yang kerap merasa ragu atau cemas saat ingin menyampaikan perasaan kepada orang yang mereka sayangi. Berikut merupakan lirik lagu Asa Asmara dari Baila.

Lirik Lagu Asa Asmara

Lucu rasanya
Bila ku ingat perangaimu saat itu
Lugu rautmu
Saat kau hendak bicara denganku

Impresi malumu
Tak dapat kau bendung di depanku
Bak tomat yang merah
Wajahmu pun merona kala hasrat kau di dada
Ada asa tuk ungkapnya
Berdebar jantung ku bila
Harus berkata jujur

Dilemamu di kepala
Haruskah mengatakannya
Apa yang telah kau pendam
Terletak amat dalam

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

Bila ku benar-benar
Punya asa bersama
Biarkan lah ku tahu itu
Benih cintamu

Bak tomat yang merah
Wajahmu pun merona kala itu

Terpendam hasrat kau di dada
Ada asa tuk ungkapnya
Berdebar jantung ku bila
Harus berkata jujur

Dilemamu di kepala
Haruskah mengatakannya
Apa yang telah kau pendam
Terletak amat dalam

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

BACA JUGA: Lirik Lagu Senyumin Dulu Aja Vidi Aldiano, Konsepnya Unik!

Bila ku benar-benar
Punya asa bersama
Biarkan lah ku tahu itu

Sampaikan lah saja rasa yang kau simpan
Jangan selalu kau tanam
Biarkan itu berlalu
Ku harap takkan padam

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Suar Mahasiswa Awards
Roadshow Perdana Suar Mahasiswa Awards 2025 Disambut Antusias di UHS
KECURANGAN UTBK SNBT 2025-1
Peserta UTBK SNBT Ketahuan Pasang Kamera di Behel Gigi Sampai Kuku, Panitia SNPMB Buka Suara
KECURANGAN UTBK SNBT 2025
2 Hari UTBK-SNBT 2025, Panitia SNPMB Temukan 14 Kecurangan
KPU PSU
KPU Beri Pesan Khusus untuk Calon yang Kalah pada PSU!
jokowi hadiri pemakaman paus-1
Tiba di Vatikan, Jokowi Bawa Surat Pribadi dari Prabowo
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.