Lirik dan Terjemahan Lagu Pelanggaran – Denny Caknan

Penulis: Anisa

Lagu Pelanggaran
(Tangkapan Layar Youtube @DC.PRODUCTION)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Denny Caknan kembali membuat gebrakan dengan merilis video musik terbaru yaitu lagu berjudul “Pelanggaran” . Video musik ini secara resmi rilis melalui kanal YouTube DC. PRODUCTION pada Selasa,(19/12/2023). Hanya dalam waktu 13 jam sejak perilisan, lagu Pelanggaran Denny Caknan telah memikat hati lebih dari 141 ribu penonton.

Kesuksesan ini semakin terlihat dengan lagu tersebut menempati posisi ke-28 dalam tren YouTube Music. Lagu Pelanggaran Denny Caknan merupakan karya Bagus Muhammad dan Mr. Djo. Melalui liriknya, lagu ini menggambarkan pengkhianatan dalam sebuah hubungan percintaan. Berikut lirik lagunya.

Lirik Lagu Pelanggaran

egel kowe nglarani wong koyo aku
Sing wis nompo elek apike uripmu
Lilo aku lilo berjuang mati-matian
Nanging kowe malah milih demikian

Isa-isane koe ngarang cerito
Nangis kelaran nutupi kesalahan
Sok-sokan cidro padahal sing nggawe loro
Dramamu uwis tak woco lungo o aku ra gelo

Trimo ngalih ngempet perih
Tak angkat gendero putih
Aku nyerah lambaikan tangan
Dadah sayang tresnoku wes ilang

Sepurane sayang atimu wes kebobolan
Ora iso njogo perasaan
Kowe main belakang
Kabeh rosoku tak buang
Pelanggaran kowe tak kartu abang

Isa-isane koe ngarang cerito
Nangis kelaran nutupi kesalahan
Sok-sokan cidro padahal sing nggawe loro
Dramamu uwis tak woco lungo o aku ra gelo

Trimo ngalih ngempet perih
Tak angkat gendero putih
Aku nyerah lambaikan tangan
Dadah sayang tresnoku wes ilang

Sepurane sayang atimu wes kebobolan
Ora iso njogo perasaan
Kowe main belakang
Kabeh rosoku tak buang
Pelanggaran kowe tak kartu abang

Kowe main belakang
Kabeh rosoku tak buang
Pelanggaran kowe tak kartu abang

BACA JUGA: Chord Gitar Lagu Dumes-Denny Caknan

Arti Lirik Lagu Pelanggaran

Teganya kamu menyakiti orang sepertiku
Yang sudah menerima jelek bagusnya kehidupanmu
Rela aku rela berjuang mati-matian
Tapi kamu malah memilih demikian

Bisa-bisanya kamu mengarang cerita
Menangis kesakitan menutupi kesalahan
Seakan-akan tersakiti padahal yang membuat sakit
Dramamu sudah kubaca, pergilah aku tidak akan kecewa

Lebih baik pergi menahan perih
Kuangkat bendera putih
Aku menyerah lambaikan tangan
Dadah sayang cintaku sudah hilang

Maafkan sayang, hatimu sudah kebobolan
Tidak bisa menjaga perasaan
Kamu bermain di belakang
Semua rasaku kubuang
Pelanggaran kamu kuberi kartu merah

Bisa-bisanya kamu mengarang cerita
Menangis kesakitan menutupi kesalahan
Seakan-akan tersakiti padahal yang membuat sakit
Dramamu sudah kubaca, pergilah aku tidak akan kecewa

Lebih baik pergi menahan perih
Kuangkat bendera putih
Aku menyerah lambaikan tangan
Dadah sayang cintaku sudah hilang

Maafkan sayang, hatimu sudah kebobolan
Tidak bisa menjaga perasaan
Kamu bermain di belakang
Semua rasaku kubuang
Pelanggaran kamu kuberi kartu merah

Kamu bermain di belakang
Semua rasa kubuang
Pelanggaran kamu kuberi kartu merah

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
meme prabowo jokowi
Hasan Nasbi Respon Mahasiswa ITB Tersangka Meme Prabowo Jokowi
Christin Novalia Simanjutak
Christin Novalia Simanjutak, Fraksi PDIP Jabar Ikut Hadiri Rapat Paripurna
prabowo perang
Hasan Nasbi: Prabowo Dulu Dicemooh saat Bicara Perang, Kini Terbukti!
direktur Jaktv kasus perintangan korupsi
Dewan Pers: Dirut JakTV Sewa Buzzer Untuk Pemufakatan Jahat
vaksin TBC bill gates
Vaksin TBC Bill Gates Masuk Uji Klinis Fase 3, Apa Artinya?
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB
Headline
marc_marquez-SvUt_large
Pecahkan Rekor Lap di Le Mans, Pernyataan Marc Marquez Buat Fans Ducati Deg-degan
AC Milan
AC Milan Sukses Tekuk Bologna 3-1 di Serie A 2024/2025
Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang
Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang, Empat Orang Hilang, Tiga Luka-luka
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.