Kuasai Pilkada 2024, PDIP Ingin Perkuat Oposisi

PDIP Harus Kuatkan Pertahanan Politik
Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri saat Rakernas V di Ancol, Jakarta, Jumat (24/5/2024). (Tangkapan Layar YouTube PDIP)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGEDIA.ID — Pengamat Politik Institute for Digital Democrazy (IDD) Bambang Arianto menilai bahwa Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) akan bekerja keras membangun kekuatan politiknya untuk menguasai Pilkada 2024 untuk perkuat oposisi.

“PDIP tentunya akan bekerja keras membangun kekuatan politiknya untuk menguasai Pilkada 2024 melalui kemenangan, maka akan memperkuat oposisi ,” kata Bambang kepada Teropongmedia.id, Sabtu (22/6/2024).

Bambang mengatakan,PDIP saat lebih berhati-hati dalam memilih calon yang di usung di Pilkada 2024, hal ini agar PDIP tidak kalah dalam pertarungan di Pilkada 2024.

BACA JUGA: Imbas Periksa Sekjen PDIP, Penyidik KPK Rossa Purbo Dilaporkan ke Dewas

“PDIP saat lebih berhati-hati dalam memilih calon yang di usung di Pilkada 2024, hal ini agar PDIP tidak kalah dalam pertarungan di Pilkada 2024,” bebernya.

Menurut dia,PDIP melalui Pilkada 2024 ingin menunjukkan bahwa PDIP masih memiliki kekuatan politik yang cukup besar tanpa ada figur Jokowi.

“PDIP melalui Pilkada 2024 ingin menunjukkan bahwa PDIP masih memiliki kekuatan politik yang cukup besar tanpa ada figur Jokowi,” ungkapnya.

Tak hanya itu, PDIP sebagai partai pemenang Pileg tentunya bisa mengkritisi kebijakan pemerintahan baru Prabowo-Gibran yang tidak sejalan.

“PDIP sebagai partai pemenang Pileg tentunya bisa mengkritisi kebijakan pemerintahan baru Prabowo-Gibran yang tidak sejalan,” jelasnya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pabrik Narkoba di Uluwatu Digerebek, Polri Ungkap -Cover
Pabrik Narkoba di Uluwatu Digerebek, Polri Ungkap Omzet Fantastis Rp 1,5 Triliun
Aplikasi JMO BPJS Ketenagakerjaan
Sosialisasi Aplikasi JMO dan MLT BPJS Ketenagakerjaan ke Perusahaan Platinum
tom lembong korupsi impor gula-10
Tom Lembong Ungkap Alasannya Tersenyum Saat Ditangkap!
Pengamat Politik Nilai Ada yang Kurang Dinamis
Pengamat Politik Nilai Ada yang Kurang Dinamis di Debat Terakhir Pilwalkot Bandung 2024
mary jane bebas
Terpidana Mati Narkoba Mary Jane Bebas, Presiden Filipina Berterima Kasih Pada Prabowo!
Berita Lainnya

1

Fakta Valhalla Spectaclub Surabaya Milik Ivan Sugianto, Bikin Bising?

2

Link Live Streaming Indonesia vs Arab Saudi Selain Yalla Shoot, Status Garuda Wajib Menang!

3

Jumlah Bakteri di Keyboard Laptop Lebih dari Toilet? Simak Cara Bersihkannya

4

Lex Wu Bongkar Chat Putra Ivan Sugianto, Ancam Korban Intimidasi di Sekolah dan Rumah!

5

Password Wifi MCD Terbaru 2024!
Headline
Wapres Gibran Seru Konflik Pilkada Sampang Tak Terulang
Wapres Gibran Minta Konflik Pilkada Sampang Tak Terulang di Daerah Lain
Marselino Ferdinan Diklaim Asal Malaysia
Cetak Dua Gol Untuk Timnas Marselino Ferdinan Diklaim Asal Malaysia, Nah Loh Kok Bisa?
Timnas Jepang Masih Perkasa Setelah Bungkam China 3-1
Timnas Jepang Masih Perkasa Setelah Bungkam China 3-1
Bahrain Vs Australia Bermain Imbang 2-2
Bahrain Vs Australia Bermain Imbang 2-2, Indonesia di Peringkat 3 Klasemen