Korupsi Proyek Smart City, KPK Periksa Sembilan Pejabat Pemkot Bandung

KPK GeledKPK Periksa Sembilan Pejabat Pemkot Bandungh
Jubir KPK, Tessa Mahardhika saat melakukan tanya jawab dengan awak media. (RRI)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tengah memeriksa sejumlah pejabat Pemerintah Kota Bandung serta pihak swasta terkait dugaan aliran dana yang terhubung dengan kasus korupsi mantan Wali Kota Bandung, Yana Mulyana.

Kasus ini berfokus pada proyek pengadaan closed circuit television (CCTV) dan jaringan internet untuk proyek Bandung Smart City yang berlangsung pada tahun anggaran 2020-2023.

“Saksi hadir semua dan didalami terkait dengan pemberian ke anggota DPRD Kota Bandung, Jawa Barat,” kata Juru Bicara KPK Tessa dikutip dari Antara, Sabtu (7/11).

Menurut informasi yang dihimpun para saksi tersebut adalah:

  1. Kabid Sarana dan Prasarana Transportasi Dinas Perhubungan Kota Bandung Panji Kharismadi.
  2. Kasi Sarana dan Prasarana Dinas Perhubungan Kota Bandung Ferlian Hadi.
  3. Verifikator Keuangan Dinas Kominfo Kota Bandung Rini Januanti.
  4. Staf Komersial PT Marktel Ridwan Permana.
  5. Manager Administrasi Keuangan PT Marktel Mulyana.
  6. Direktur Utama PT Citra Jelajah Informatika (CIFO) Soni Setiadi.
  7. Kasubag Umum dan Kepegawaian Dinas Perhubungan Kota Bandung Yohannes Situmorang.
  8. Sukmara PNS Pemkot Bandung.
  9. Aditia Eka Permana PNS Pemkot Bandung.

BACA JUGA: Sempat Mangkir, Yudi Cahyadi Penuhi Panggilan KPK Terkait Kasus Bandung Smart City

Pemeriksaan terhadap para saksi tersebut dilakukan penyidik KPK bertempat di Balai Pengembangan Kompetensi PUPR Wilayah IV Bandung pada Jumat (6/12).

Sebelumnya, mantan Wali Kota Bandung Yana Mulyana didakwa telah menerima gratifikasi berbentuk uang dan fasilitas sejumlah Rp400.407.000, terkait dengan proyek Bandung Smart City untuk pengadaan CCTV dan jaringan internet (ISP).

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Gebyar BCA 2025
CEK FAKTA: Penipuan Berkedok "Gebyar BCA 2025" Kembali Marak
film animasi jumbo
Merinding, OST Film Animasi Jumbo Menggema di Katedral Semarang
PBHI Jakarta Dorong Wamenaker Noel Gaspoll Bentuk Satgas PHK
PBHI Jakarta Dorong Wamenaker Noel Gaspoll Bentuk Satgas PHK
Gagal di Pilwalkot Bandung Ketua DPD PKS Sebut Duet HD Sudah yang Terbaik
Gagal di Pilwalkot Bandung Ketua DPD PKS Sebut Duet HD Sudah yang Terbaik
Bali United
Fakta Stefano Cugurra Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Macet di Pelabuhan Tanjung Priok Horor, Apa Biang Keroknya?
Headline
Seluruh Cabup dan Cawabup Tasikmalaya Salurkan Hak Pilih di PSU, Masing-Masing Optimis Raih Suara Terbanyak
Cabup dan Cawabup Tasikmalaya Salurkan Hak Pilih di PSU, Masing-Masing Optimis Raih Suara Terbanyak
Logo Asia Afrika Youth Forum 2025 Karya Anak Muda Bandung
Resmi, Logo Asia Afrika Youth Forum 2025 Karya Anak Muda Bandung
Semringahnya Bojan Hodak Setelah Melihat Persib Comeback Atas Bali United
Semringahnya Bojan Hodak Setelah Melihat Persib Comeback Atas Bali United
Barcelona
Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.