Keluarga SYL Diduga Punya Peran pada Proyek Pengadaan di Kementan

pemerasan SYL
foto (Instagram/@syasinlimpo)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Keluarga mantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) diduga punya peran dalam proyek pengadaan di Kementerian Pertanian (Kementan).

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih mengusut kasus dugaan korupsi yang dilakukan SYL.

Keterlibatan keluarga SYL terungkap seusai penyidik lembaga anti rasuah itu memeriksa GM Media Radio Prambors/PT Bayureksha, Dhirgaraya S Santo.

Adapun Dhirgaya diperiksa sebagai saksi dalam kasus pengadaan tersebut.

Dhirgaya juga ikut dicecar soal aset milik SYL, selain soal dugaan keterlibatan keluarga SYL pada kasus pengadaan proyek di Kementan.

BACA JUGA: Sidang Praperadilan, Pengacara Firli Bahuri Sebut SYL Takut pada KPK

“Saksi hadir dan didalami pengetahuannya. Antara lain terkait dengan dugaan kepemilikan berbagai aset bernilai ekonomis dari Tersangka SYL,” ujar Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri melansir PMJ News, Sabtu (6/1/2024).

Lebih lanjut, kata Ali, keluarga mantan Mentan itu juga diduga berperan dalam menentukan kontraktor yang akan menggarap proyek di Kementan RI.

“Dikonfirmasi juga kaitan adanya proyek pengadaan di Kementan yang diduga melibatkan keluarga Tersangka SYL sebagai pihak yang turut serta menentukan sepihak kontraktor yang akan dimenangkan,” pungkas Ali.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelecehan dokter malang
Trauma dan Takut, Perempuan di Malang Baru Berani Speak Up Jadi Korban Pelecehan Dokter
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Resmi Cerai dari Baim Wong, Hakim Sebut Ada Perselingkuhan
Liga Champions 2024/2025
Daftar Empat Tim yang Lolos ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
Pesan dokter kandungan garut
Oknum Dokter Kandungan Garut Buka Suara, Titip 2 Pesan ke Petugas HAM
Menu Makan Bergizi Gratis Akan Diganti Pangan Lokal, Jagung dan Sagu jadi Pilihan
Menu Makan Bergizi Gratis Akan Diganti Pangan Lokal, Jagung dan Sagu jadi Pilihan
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Real Madrid vs Arsenal Selain Yalla Shoot

2

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Barcelona Selain Yalla Shoot

3

Link Live Streaming Inter Milan vs Bayern Munchen Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Meletus Kolom Abu 1 Km, Warga Dilarang Melakukan Aktivitas Apapun di Sektor Tenggara
Gunung Semeru Kembali Meletus, Warga Dilarang Melakukan Aktivitas Apapun di Sektor Tenggara
Oknum Dokter Kandungan di Garut Jadi Tersangka Kasus Pelecehan Seksual
Resmi, Oknum Dokter Kandungan di Garut Jadi Tersangka Kasus Pelecehan Seksual
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot
Chelsea
Link Live Streaming Chelsea vs Legia Warsawa Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.