Kebersamaan Goran Paulic dan Persib Bandung Resmi Berakhir

Goran Paulic Beberkan Alasannya Tinggal Persib
Goran Paulic Beberkan Alasannya Tinggal Persib (RF/TM)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGEMDIA.ID — Kebersamaan Goran Paulic bersama Persib Bandung harus berakhir. Sosok yang mampu meningkatkan ketajaman jajaran striker Persib Bandung itu memilih pergi untuk mencari pengalaman baru bersama tim lain.

Interim Director of Sports PT Persib Bandung Bermartabat, Adhitia Putra Herawan menyampaikan terima kasih atas kontribusi yang diberikan Goran Paulic selama semusim bersama Persib.

Bagi Adhitia Goran merupakan sosok yang tak bisa dilepaskan dari keberhasilan Persib Bandung di kompetisi musim 2023/2024. Berkat kemampuannya, sektor depan Persib kian tajam hingga mampu membukukan banyak gol.

“Terima kasih atas dedikasi dan kerja kerasnya selama mnjadi staf pelatih Persib. Kita mendoakan kesuksesan menyertai Coach Goran Paulic,” ujar Adhit.

Seperti yang sudah diketahui sebelumnya, Paulic didatangkan Persib setelah kompetisi Liga 1 2023/2024 berjalan beberapa pekan. Paulic diumumkan bergabung dengan Persib pada 29 September 2024.

BACA JUGA: Alberto Rodriguez dan Ciro Alves Diisukan Pergi dari Persib, Umuh Muchtar Beri Jawaban

Meski datang saat kompetisi tengah berjalan, namun peran Goran di Persib langsung berdampak nyata. Pelatih yang juga mantan striker itu bisa mendongkrak kinerja lini serang Persib.

Pasangan David da Silva-Ciro Alves menjadi duet paling menakutkan sepanjang kompetisi. Tak hanya itu, peran keduanya kian tajam dengan dukungan Stefano Beltrame, Beckham Putra Nugraha, hingga Febri Hariyadi.

“Sekali lagi, hatur nuhun Coach Goran,” tegas Adhit.

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva