Kata Jokowi Capai Net Zero Emmission 2060 Indonesia Butuh 15 Ribu Triliun

Presiden Jokowi mendesak agar konflik Palestina Israel dihentikan dan akar masalah dituntaskan sesuai kesepakatan. (Foto: Dok Setneg)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan kalau Indonesia membutuhkan dukungan dana dari negara maju, untuk mencapai net zero emmision 2060.

Kalau ditaksir hal itu bisa mencapai 1 triliun dolar atau sebesar Rp15 ribu triliun.

“Semua upaya tersebut membutuhkan pembiayaan besar, bagi negara yang sedang berkembang tidak mampu melakukan sendiri,” kata Jokowi dala, World Climate Acyion Summit Cop28 di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA), Jumat (1/12/2023).

Jokowi juga menyebutkan, posisi Indonesia yang ingin bekerja keras mencapai net zero emission pada tahun 2060 atau lebih awal.

BACA JUGA: Kasus E-KTP, Presiden Jokowi Bisa Dimaknai Lakukan Intervensi?

“Saya yakin banyak negara  berkembang memiliki posisi yang sama dengan Indonesia . Tapi agenda ini tidak dapat dilakukan masing -masing negara harus kerja sama yang kolaboratif dan inklusif berupa aksi nyata untuk menghasilkan karya nyata,” bebernya.

Karena itu, Jokowi mengundang kolaborasi dari mitra bilaterai,investasi swasta,dukungan negara sahabat, khususnya bank pembangunan dunia untuk bisa membantu Indonesia mencapai net zero emmission, dengan meningkatkan pendaaan transisi energi dengan bunga rendah.

Jokowi mengklaim, Indonesia saat ini telah berhasil menurunkan emisi karbon antara tahun 2020-2022 yang mencapai 42 persen, atau di atas perencanaan businnes as usual tahun 2015.

BACA JUGA: Jokowi Berhentikan Firli Bahuri, Nawawi Jadi Ketua KPK Sementara

Diketahui, dalam hal perbaikan pengelolaan Foerst and Other Land Usde (FOLU), Indonesia juga disebut telah memperluas lahan hutan mangrove dan merehabilitasi hutan.

Tak hanya itu, Jokowi juga menyoroti keberhasilan dalam pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Surya di Cirata, Jawa Barat dengan kapasistas 192 MW. PLTS yang merupakan hasil kerja sama dengan UEA.

Laporan wartawan Jakarta : Agus Irawan

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Suar Mahasiswa Awards
Roadshow Perdana Suar Mahasiswa Awards 2025 Disambut Antusias di UHS
KECURANGAN UTBK SNBT 2025-1
Peserta UTBK SNBT Ketahuan Pasang Kamera di Behel Gigi Sampai Kuku, Panitia SNPMB Buka Suara
KECURANGAN UTBK SNBT 2025
2 Hari UTBK-SNBT 2025, Panitia SNPMB Temukan 14 Kecurangan
KPU PSU
KPU Beri Pesan Khusus untuk Calon yang Kalah pada PSU!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.