Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi

Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon
Kegiatan Penanaman Pohon Kadis ESDM Malut Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi (Dok. PT Tekindo Energi/TM)

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Sehubungan dengan pelaksanaan Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Tanggal 5 Juni pada setiap tahunnya dan pada tahun ini peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia mengangkat tema :

” _Land Restoration, Desertification, and Drought Resilience_ ”

Kepala Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Maluku Utara (Malut) ikut berpartisipasi kegiatan penanaman pohon bersama di area reklamasi PT Tekindo Energi dalam rangka Hari Lingkungan Hidup Dunia

Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon
Kegiatan Penanaman Pohon Kadis ESDM Malut Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi
(Dok. PT Tekindo Energi/TM)

Sementara itu, PT. Tekindo Energi melaksanakan kegiatan penanaman Bibit Pohonpada area Ex-Pit Nuri.

Yoyok T. C. Laksono selaku Kepala Teknik Tambang PT. Tekindo Energi mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan oleh seluruh departemen dan perwakilan dari PT. Gunung Mas Group dan PT.

“Indo Anata Konstruksi selaku Kontraktor dan Sub-kontraktor PT. Tekindo Energi. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kadis ESDM Suriyanto Andili,” kata Yoyok, Rabu (5/5/2024).

Bibit yang ditanam pada area Ex-Pit Nuri berupa :

  • 50 Bibit campuran25 Bibit Gosale
  • 25 bibit Bintangor

 

Yoyok menjelaskan bahwa bibit di atas ditanam lalu diberikan 50 kg pupuk kompos secara merata.

BACA JUGA : PT Tekindo Buka Fakta Terkait Putusan MA Soal Lahan di Maluku Utara

Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon
Kegiatan Penanaman Pohon Kadis ESDM Malut Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi
(Dok. PT Tekindo Energi/TM)

“Kita semua sebagai perusahaan dalam bidang penambangan bijih nikel harus betul-betul memperhatikan masalah lingkungan pada saat menambang, memperhatikan bukaan pit serta pengelolaan lingkungan dari penataan lahan hingga penanaman kembali. Janganlah meninggalkan air mata untuk cucu kita, tinggalkanlah mata air,” bebernya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Berita Terkait
Berita Terkini
Tambang Ilegal Malut
Aktivitas Tambang Ilegal di Maluku Utara Kembali Tercium Polisi, 7 Orang Ditangkap!
KPU Maluku
Komisi II DPR Minta Usut Tuntas Kasus Bendahara Bakar Kantor KPU Buru di Maluku
Pertambangan ilegal Halmahera Utara
Tindak Aktivitas Tambangan Ilegal, Polda Malut Turunkan Tim Gabungan
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Starlink wilayah blankspot
Pemprov Malut Uji Coba Starlink: Akses Internet di Wilayah Blank Spot
Plaza Gamalama dialihfungsikan
Gedung Plaza Gamalama Resmi Dialihfungsikan Jadi RSUD Ternate
Penataan ulang OPD
DPRD Malut Minta Sherly Laos Lakukan Penataan Ulang OPD
Kasus Hilangnya Nyawa Malut
Kasus Kematian Tak Wajar Meningkat, DPRD Ternate Dorong Intervensi dari Tingkat RT
Hak-hak Karyawan belum dibayarkan
Pemprov Malut Panggil Manajemen PT NHM, Bahas Hak Karyawan yang Belum Dibayar
Gadis SMP Halsel
Seorang Gadis SMP di Halsel Dirudapaksa Sejak SD, Diduga Pelaku 16 Orang

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
Headline
ojol maling
Viral, Ojol Uber Maling Bawa Senpi di Tangerang: Hajaarrr!
Perahu Nelayan Dihantam Gelombang di Cipatujah, Seorang Nelayan Sempat Hanyut Sejauh 1 Km
Perahu Dihantam Gelombang di Cipatujah, Seorang Nelayan Sempat Terbawa Arus Sejauh 1 Km
Sungai Bekasi Tarumanegara
Mengembalikan Peradaban Sungai di Wilayah Bekasi, Layaknya Masa Kerajaan Tarumanegara
TeropongMedia_Logo Teropong Malut-12

Teropong Media Maluku Utara
Jl. Melati, RT. 015/ RW. 004, Kelurahan Tanah Tinggi, Kec. Ternate Selatan. Kota Ternate Maluku Utara 97715

Teropongmedia - Maluku Utara ©2024. All Right Reserved

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.