Jadi Kandidat Pilkada Jateng, Ahmad Luthfi Resmi Dimutasi ke Kemendag

Penulis: Anisa

irjen ahmad luthfi dimutasi
(ANTARA)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memutasi Irjen Pol Ahmad Luthfi dari jabatannya  sebagai Kepala Kepolisian Daerah Jawa Tengah.

Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Pol Artanto, Sabtu (27/7/2024), membenarkan informasi mutasi jenderal bintang dua tersebut.

“Benar berita tersebut,” katanya melansir Antara.

Namun, Artanto belum menjelaskan lebih detail mengenai serah terima jabatan Kapolda Jawa Tengah.

Berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor ST 1554/VII/KEP/2024, posisi Kapolda Jawa Tengah selanjutnya akan dijabat oleh Brigjen Pol.Ribut Hari Wibowo yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Biro Pembinaan Karier (Karo Binkar) SSDM Polri.

Adapun Ahmad Luthfi selanjutnya akan ditugaskan sebagai perwira tinggi Inspektur Pengawas Umum Polri untuk penugasan di Kementerian Perdagangan. Kapolda Jawa Tengah merupakan satu dan enam kapolda yang dimutasi jabatannya oleh Kapolri.

BACA JUGA: IPW Minta Kapolda Jateng Luthfi Pensiun Dini Jika Maju Pilkada Jateng

Irjen Ahmad Luthfi menjabat sebagai Kapolda Jawa Tengah sejak 1 Mei 2020. Perwira tinggi kelahiran 22 November 1966 tersebut merupakan lulusan Sepa Milsuk Polri pada tahun 1989. Saat ini, nama Irjen Ahmad Luthfi digadang-gadang bakal maju di Pilkada Jawa Tengah 2024.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jordi Amat
Jordi Amat Resmi Gabung Persija Jakarta
Persib Bandung vs Port FC
Prediksi Skor Persib Bandung vs Port FC Piala Presiden 2025
Groundbreaking Masjid Jami Soeprapto Soeparno, Hadirkan Pusat Spiritual dan Sosial Modern di Jakarta Timur
Groundbreaking Masjid Jami Soeprapto Soeparno, Hadirkan Pusat Spiritual dan Sosial Modern di Jakarta Timur
hipotermia kawah putih
Remaja Alami Hipotermia di Sunan Ibu Ciwidey Berhasil Dievakuasi
Oxford United
Prediksi Skor Oxford United vs Liga Indonesia All Star Piala Presiden 2025
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming PSG vs Bayern Munchen Piala Dunia Antarklub 2025 Selain Yalla Shoot

2

Tekan Harga Minyakita, Kemendag Siapkan Pola Distribusi Baru

3

Pemerintah Pusat Bakal Berlakukan LPG Satu Harga Nasional

4

Cegah Banjir, PWI Kabupaten Bandung dan PRIMA Kolaborasi Normalisasi Saluran Air

5

Remu Suzumori Masuk Daftar 7 Aktris Paling Sukses di Jepang
Headline
2 Korban Longsor di Bogor Ditemukan, 1 Pemancing Masih dalam Pencarian
2 Korban Longsor di Bogor Ditemukan, 1 Pemancing Masih dalam Pencarian
Banjir Puncak Bogor - Instagram Info Puncak Bogor 1
Banjir Terjang Kawasan Puncak Bogor, Status Siaga 3 di Bendung Katulampa!
Konferensi Internasional Gau Maraja Maros 2025 - Instagram Kemenbud
Konferensi Internasional Gau Maraja Maros 2025 Bahas Warisan Prasejarah Kelas Dunia
kakek indramayu gugat cucu
Tega! Kakek di Indramayu Gugat Cucunya yang Masih Berumur 12 Tahun, Perkara Sengketa Tanah

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.