Inilah Harga Emas Antam Terbaru, Kamis 2 Februari

emas batangan
Harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam pada Kamis pagi naik Rp13.000 menjadi Rp1.042.000 per gram.(web)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID : Harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam pada Kamis pagi naik Rp13.000 menjadi Rp1.042.000 per gram.

Sebelumnya, harga emas batangan Antam berada di level Rp1.029.000 per gram pada Rabu (1/2).

Harga emas Antam tersebut seperti dirilis laman Logam Mulia.

Sementara itu harga jual kembali (buyback) emas Antam juga naik Rp13.000 menjadi Rp946.000 per gram dibandingkan harga “buyback” pada Rabu (1/2), yaitu Rp933.000 per gram.

Transaksi harga jual dikenakan potongan pajak, sesuai dengan PMK No 34/PMK.10/2017. Penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nominal lebih dari Rp10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen untuk pemegang NPWP dan 3 persen untuk non-NPWP. PPh 22 atas transaksi “buyback” dipotong langsung dari total nilai “buyback”.

BACA JUGA: Harga Emas Antam Menguat Tipis 0,58 Persen dalam Sepekan

Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di Logam Mulia Antam pada Kamis pagi.

– Harga emas 0,5 gram: Rp571.000
– Harga emas 1 gram: Rp1.042.000
– Harga emas 2 gram: Rp2.024.000
– Harga emas 3 gram: Rp3.011.000
– Harga emas 5 gram: Rp4.985.000
– Harga emas 10 gram: Rp9.915.000
– Harga emas 25 gram: Rp24.662.000
– Harga emas 50 gram: Rp49.245.000
– Harga emas 100 gram: Rp98.412.000
– Harga emas 250 gram: Rp245.765.000
– Harga emas 500 gram: Rp491.320.000
– Harga emas 1.000 gram: Rp982.600.000

Potongan pajak harga beli emas sesuai dengan PMK Nomor 34/PMK.10/2017, pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45 persen untuk pemegang NPWP dan 0,9 persen untuk non-NPWP. Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22.

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Usai Cidera, Lionel Messi Siap Tampil di Perempat Final Copa America 2024
Slovenia vs Portugal Babak 16 Besar Euro 2024,  Laga Sengit di Waldstadion
Slovenia vs Portugal Babak 16 Besar Euro 2024,  Laga Sengit di Waldstadion
Spanyol Euro 2024
Prediksi Skor Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024
Prancis Euro 2024
Prediksi Skor Prancis vs Belgia Babak 16 Besar Euro 2024
robot bunuh diri
Robot Pegawai ‘Bunuh Diri’ Terjun Dari Tangga di Korea Selatan
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024
Jude Bellingham
Jude Bellingham Selamatkan Mimpi Inggris dengan Gol Spektakuler di Injury Time
Timnas Inggris Euro 2024
Timnas Inggris Berhasil Mencetak Kemenangan Dramatis di Babak 16 Besar Euro 2024
Industri kripto
Gegera OJK, Industri Kripto Bakal Setara Perbankan