Inilah 3 Hero Counter Terbaik untuk Mengalahkan Joy

Hero Counter Joy
(X/@yuuta__96)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Siapa hero counter Joy terbaik? Sebenarnya ada banyak hero yang efektif melawan Joy, karena kemampuannya sangat mengandalkan dash pada powernya.

Popularitas Joy sedang naik daun dan banyak dibicarakan pemain. Seperti hero baru pada umumnya, Moonton cenderung memberikan kekuatan berlebih pada karakter yang baru dirilis, termasuk juga dengan Joy.

Atribut Joy membuat dia bisa dimainkan di 5 role MLBB. Memiliki mobilitas super tinggi dan kapasitas baiting mumpuni, Joy hampir pasti berguna di scene kompetitif nanti. Apalagi dia juga terbilang tebal karena shield yang selalu muncul ketika skill 2 terkena musuh.

Berkat atributnya yang unik, Joy bisa sangat fleksibel dan bisa mengisi 5 role di MLBB. Mobilitasnya yang super tinggi dan kemampuannya untuk memancing lawan menjadikannya aset berharga di scene kompetitif. Apalagi dengan perisai yang aktif setiap kali skill 2nya mengenai musuh memberikan ketahanan ekstra.

Walaupun Joy hero yang kuat, Joy akan menghadapi tantangan berat di tier tinggi. Ada beberapa hero yang sangat menyulitkannya, khususnya mereka yang pintar memanfaatkan dash Joy sebagai celah untuk menyerang.

Hero counter Joy terbaik

Berikut adalah tiga hero counter Joy terbaik menurut Teropongmedia.id. Hero-hero ini setidaknya bisa membuat power Joy di war berkurang.

– Minsitthar

Jika berbicara soal counter hero yang punya kemampuan dash, Minsitthar solusinya. Ultimate Minsitthar penuh crowd control (CC) yang tinggi dan bisa bikin Joy tidak bisa bergerak.

Bagaimana tidak, jika berada di area ultimate Minsitthar, Joy kehilangan kemampuan dash dan skill 2-nya, yang menjadikannya tak berdaya dalam saat war.

BACA JUGA: 

Super Frince Diklaim Sebagai Midlaner MLBB Terbaik Sepanjang Masa, Setuju?

Profil NAVI MLBB, Tim Esports Ukraina yang Berkompetisi di MPL Indonesia

– Phoveus

Selain pilihan lainnya, hero Phoveus sangat efektif untuk melawan Joy. Sebagai spesialis counter hero lincah, Phoveus sangat mampu untuk menghentikan pergerakan Joy yang sangat cepat dan sulit untuk diprediksi.

Meskipun lincah untuk menghindari ulti Phoveus, skillset Joy kurang efektif jika berhadapan dengan hero ini, membuatnya tidak maksimal.

– Esmeralda

Karena damage Joy tidak terlalu tinggi dan ia sangat mengandalkan perisai saat melakukan dash, Esmeralda menjadi hero pilihan yang sangat efektif.

Meskipun Joy unggul dalam mobilitas dan memiliki kemampuan menyerap perisai, dan dengan HP yang tipis membuatnya sangat rentan terhadap serangan Esmeralda.

 

 

(Haqi/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Final Coppa Italia
Final Coppa Italia 2025: Bologna Ukir Sejarah, Milan Kejar Akhiri Puasa Gelar
Declan Rice
Emmanuel Petit: Declan Rice Layak Disebut Gelandang Terbaik Dunia Saat Ini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.