Bikin Gerah Capres Lain Saat Anies Ikuti Jalan Sehat di Bandung

anies baswedan jalan sehat PKS kota bandung, presiden
Capres 2024, Anies Baswedan mengikuti Jalan Sehat PKS di Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (5/8/2023). (Foto: Dang Yul/Teropongmedia)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Kehadiran Bakal Calon Presiden (Bacapres) Anies Baswedan dalam kegiatan jalan sehat PKS di Lapangan Tegallega, Kota Bandung, Sabtu (5/8/2023).

Anies Baswedan mengikuti jalan sehat, menyita perhatian masyarakat, kader dan simpatisan yang hadir.

Spontan teriakan Anies Presiden menggema, sebagai bentuk dukungan memenangkan mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut dalam kontestasi Pemilu 2024.

Presiden PKS Ahmad Syaikhu mengatakan, kegiatan ini merupakan rangkaian strategi dalam memenangkan Anies dan PKS di Pemilu kelak.

“In Syaa Allah, kita punya niatan sama ingin Indonesia ke depan lebih baik. Kita memperispkan diri dengan fisik agar bugar,” ujar Syaikhu dalam sambutannya.

BACA JUGA: Jelang Pilpres, Anies-AHY Tempel Milenial dan Zillenial Bandung Raya

Dia menegaskan, Majelis Syuro PKS sudah menentukan Anies Baswedan sebagai calon presiden dan telah mendapat dukungan dari dari partai koalisi.

“PKS sudah memberikan komitmen untuk mengusung Anies Baswedan dan 2024 harus memenangkan PKS,” ucapnya.

Hal senada disampaikan Ketua DPW PKS Jabar Haru Suandharu, yang menyampaikan bahwa PKS berkomitmen untuk memenangkan Anies Baswedan di Jabar.

“Kita berkomimen untuk memenangkan Anies Baswedan di Jabar,” tutupnya.

BACA JUGA: Buntut Mendukung Anies, 17 Kader Golkar Dipanggil!

(Dang Yul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat