Ide Riasan Wajah Natural Saat Idul Fitri

riasan wajah natural
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Setiap wanita pasti ingin merayakan idul Fitri dengan penampilan yang fresh dan juga menarik. Selain outfit saja, riasan wajah juga sangat penting. Jika kamu tidak ingin riasan yang menor saat berkumpul dengan keluarga dan sahabat.

Kamu bisa menggunakan riasan wajah yang natural. Berikut adalah tips riasan wajah natural yang bisa kamu gunakan saat hari raya nanti.

Pelembap

riasan wajah natural
(Web)

Riasan wajah natural pertama gunakan pelembap. Karena pelembap sangat penting untuk kesehatan kulit. Pelembap bisa membantu menyempurnakan make up kamu dan melindungi kulit. Sesuaikanlah dengan jenis kulitmu ya.

Supaya terhindar dari masalah kulit, cuci muka kamu terlebih dahulu lalu gunakan sunscreen sebelum menggunakan pelembap. Gunakan pelembap ini sampai leher dan diamkanlah selama 3 menit. Setelah itu make up akan mudah menempel di wajah kamu.

Concealer atau Foundation

riasan wajah natural
(Web)

Jika kamu ingin menggunakan riasan wajah natural, maka gunakan foundation untuk menutupi noda hitam bekas jerawat Pilihlah teksturnya yang lebih cair. Kamu juga bisa menggunakan bb cushion yang cocok dengan warna kulitmu.

Jika kamu memiliki tekstur wajah yang bersih dan sehat. Maka kamu bisa menutupi beberapa spot di wajah. Gunakan concealer di bagian tertentu seperti bawah mata dan bekas jerawat. Sehingga riasan wajah kamu terlihat sempurna dan flawless.

Bedak

riasan wajah natural
(Web)

Gunakan bedak jika ingin menggunakan riasan wajah natural. Selain itu juga tidak gampang berminyak. Agar lebih sempurna gunakanlah bedak ini. Kamu bisa memakai bedak tabur yang bisa kamu aplikasikan dengan brush atau puff.

Disarankan jangan menggunakan bedak terlalu banyak. Supaya pori-pori kamu tidak mengeluarkan minyak berlebih. Gunakan warna bedak yang tepat untuk kulit kamu. Pastikan bedaknya rata sampai leher.

Riasan Mata

j
(Web)

Gunakan riasan mata agar terlihat lebih natural. Tidak perlu berlebihan, gunakan riasan mata yang sederhana. Fokuskan pada alis, bulu mata, dan kelopak mata. Sebaiknya aplikasikan tipis-tipis saja. Selain itu, gunakan pensil alis yang warnanya cokelat supaya memberi kesan natural.

Gunakanlah eyeshadow yang warnanya nude dan jangan mengaplikasikannya dengan tebal. Jepit mata dengan penjepit  supaya lentik, setelah itu aplikasikan maskara bening pada bulu mata kamu.

Lipstik

l
(Web)

Lipstik bisa membantu supaya wajah tidak terlihat pucat. Pilihlah warna nude atau pastel supaya memberi kesan natural dan fresh. Jangan memakai warna yang mencolok agar tidak terlihat menor. Sebaiknya taburi bedak atau foundation terlebih dahulu agar lipstik bisa bertahan lebih lama dan terlihat nude.

Kamu juga bisa menggunakan liptint yang warnanya baby pink. Lipstik juga bisa diaplikasikan dengan blush on supaya pipi terlihat fresh. Tapi gunakanlah sedikit saja supaya terlihat lebih natural.

BACA JUGA: 5 Make Up Hacks yang Bisa Kamu Pakai!

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat