Viral! Gegara Mie Instan Fadly Faisal Marah ke ART Fuji

Fadly Faisal
Fadly Faisal marah (foto: dok. instagram @fuji_an)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Publik dikejutkan dengan tersebarnya pesan WhatsApp yang diduga berisi percakapan panas antara Fadly Faisal dan asisten Fuji.

Dalam unggahan yang beredar, terlihat bahwa Fadly Faisal sedang dalam keadaan emosi dengan asisten Fuji karena sering kali membiarkan adiknya menyantap makanan yang tidak sehat.

Namun, sang asisten membela diri dengan mengatakan bahwa dia telah menyiapkan makanan sehat untuk anak bungsu H Faisal.

Namun, mantan pacar Thariq Halilintar, sering kali meminta agar dibuatkan makanan seperti samyang dan mie instan.

“Iya, Ai. Setiap hari juga masakan sayur-sayur. Cuman dia pasti minta samyang,” ujar Fuji

Setelah mendengar hal tersebut, pacar Rebecca Klopper memberikan peringatan kepada asisten Fuji agar lebih memperhatikan kesehatan Fuji.

“Masakin apa kek, yang ayam atau daging. Awas aja sampai dia sakit, gue marahinnya serumah. Dua kali loh gue lebih galak dari dia,” sambung Fadly mengutip dari akun TikTok @ihsan.musically pada Sabtu (20/1/2024) 

Cuplikan video pesan WhatsApp milik Fadly Faisal telah menjadi viral di media sosial TikTok.

BACA JUGA : Fuji Foto Bareng Azizah Salsha, Netizen Komentari Baju Istri Arhan

Banyak netizen yang memberikan respons dan komentar yang beragam terhadap hal tersebut. Beberapa netizen terlihat memuji etika Fadly Faisal dalam menghadapi situasi tersebut.

“Fadly syg banget ke uti gak mau uti kenapa” .. marahnya Fadly bukan karena benci tp karna bgitu syg nya dia ke uti,” tulis netizen tiktok dengan nama akun @trianadewi635.

“MashaAllaah… aku sampai meneteskan airmata terharu melihat ada adik kakak sebegitunya saling sayang,” menurut netizen tiktok @Toko AGUNG STYLE

“Slalu bikin nangis karna terharu ma kasih sayang ai,” tulis penguna akun tiktok @paijah

 

(Hafidah/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 26 April 2025
Lewis Hamilton Kembali Jalani Sesi Latihan
Pindah ke Ferrari, Lewis Hamilton Ungkap Proses Adaptasi yang Tidak Mudah
Badosa-QF
Alami Cedera, Paula Badosa Terpaksa Mundur dari Madrid Open 2025
Perempat Final Denmark Open 2024
Piala Sudirman 2025: Saatnya Generasi Muda Unjuk Gigi, Indonesia Siap Ukir Sejarah di Xiamen
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.