Gempa M 5,6 Guncang Wilayah Daruba Malut

Gempa Guncang Wilayah Daruba Malut
Ilustrasi-Gempa Bumi (pixabay)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,6 mengguncang wilayah Maluku Utara (Malut). Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan lokasi gempa berada di timur laut Daruba, Maluku Utara.

“Gempa Magnitudo 5,6 pada 19 September 2024 pukul 14:45:33 WIB,” tulis akun resmi @BMKG.

BMKG menambahkan titik gempa berada di 2.23 Lintang Utara, 128.68 Bujur Timur atau di 47 km Timur Laut Daruba, Malut.

“Lokasi di Timur Laut Daruba, Maluku Utara. Kedalaman 10 kilometer,” tambah BMKG.

Hingga berita ini diturunkan, belum ada peringatan tsunami atau laporan dampak dari gempa bumi di Maluku Utara tersebut.

Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.

Gempa Guncang Wilayah Daruba Malut
Gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,6 mengguncang wilayah Maluku Utara (Malut) (BMKG)

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Shohei Matsunaga Kembali Ke Bandung
Shohei Matsunaga Kembali Ke Bandung Dengan Profesi Baru
Madura United Langsung Evaluasi
Madura United Langsung Evaluasi, Rakhmat Basuki Soroti Penyelesaian Akhir
Nama soeharto dihapus dari Tap MPR
Bamsoet: Presiden Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlwan Nasional
Lomba catwalk PKKMB UHS
Bangun Solidaritas, Panitia PKKMB Hadirkan Lomba Catwalk di Akhir Acara
agnez mo dikaitkan dengan p diddy
Agnez Mo Ada di Pusaran Kasus P Diddy, Kok Bisa?
Berita Lainnya

1

Keruk Emas Ilegal di Kalbar, WNA asal Cina Rugikan Negara Rp 1 Triliun

2

Geger! Minggu Pagi Penemuan 7 Mayat Terapung di Kali Bekasi

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

25 Orang Masih Tertimbun, 15 Meninggal Akibat Longsor Solok
Headline
Dhani Wirianata
Calon Wakil Wali Kota Bandung R. Dhani Wirianata, Siapkan Bioskop Rakyat Sebagai Wadah Penggiat Film Bandung
Perbedaan Gaji Hakim Indonesia dan Malaysia
Soal Rencana Cuti Ribuan Hakim, Cek Perbedaan Gaji Hakim Indonesia dan Malaysia, Besar Mana?
Menteri Kabinet Prabowo-Gibran Harus Loyal
Jubir Prabowo: Kriteria Calon Menteri Kabinet Prabowo-Gibran Harus Loyal
Dejan/Gloria ke Final Macau Open 2024
Tumbangkan Wakil Malaysia, Dejan/Gloria ke Final Macau Open 2024