Gampa Magnitudo 4,2 Guncang Kabupaten Garut,Terasa di Kabupaten Bandung

Gampa Guncang Kabupaten Garut
Ilustrasi.-Gempa (TeropongMedia.id)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Dilaporkan Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kejadian dan Parameter Gempabumi, Hari Sabtu, 07 Desember 2024 pukul 07:12:21 WIB, wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat dan sekitarnya diguncang gempabumi tektonik.

“Hasil analisa BMKG menunjukkan bahwa gempabumi ini berkekuatan M=4,2. Episenter terletak pada koordinat 7.24 LS dan 107.72 BT, atau tepatnya berlokasi di darat pada jarak 19 km BaratDaya Kabupaten Garut, Jawa Barat pada kedalaman 5 km,” tulis BMKG dalam Instagram bmkgbandung.

Lebih lanjut dijelaskan BMKG, jenis dan Mekanisme Gempabumi, dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempabumi yang terjadi merupakan jenis gempabumi dangkal akibat aktivitas Sesar aktif.

Dampak gempabumi yang digambarkan oleh peta tingkat guncangan (Shakemap) BMKG dan berdasarkan laporan dari masyarakat, gempabumi ini dirasakan di wilayah Pasirwangi, Samarang, Bayongbong dengan Skala Intensitas IV MMI.

BACA JUGA: Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Daruba Maluku Utara

BMKG menambahkan, terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu), Di Cimahi, Baleendah, Cibiru, Cicalengka, Kopo, Soreang, Sumedang

“Hingga saat ini belum ada laporan mengenai kerusakan bangunan sebagai dampak gempabumi tersebut,” kata BMKG.

 Gampa Guncang Kabupaten Garut
Hasil analisa BMKG menunjukkan bahwa gempabumi ini berkekuatan M=4,2. Episenter terletak pada koordinat 7.24 LS dan 107.72 BT, atau tepatnya berlokasi di darat pada jarak 19 km BaratDaya Kabupaten Garut, Jawa Barat (BMKG)

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.