Fitur ‘in-sensor zoom’ Pada Poco X6 5G Bikin Gambar Makin Jelas

Poco X6 5G
(Gadgets 360)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Poco X6 5G resmi meluncur di Indonesia bersamaan dengan Poco X6 Pro 5G dan Poco M6 Pro dengan fitur yang lebih lengkap.

Salah satu peningkatan utamanya adalah pada sektor kamera utamanya. Kini, ponsel satu ini lengkap dengan kamera utama beresolusi 64 MP dan fitur peredam goyangan (OIS).

Fitur Poco X6 5G menawarkan kamera utama dengan resolusi tinggi sebesar 64 MP. Namun, salah satu fitur unggulan yang menonjol adalah “in-sensor zoom” yang memungkinkan pengguna untuk mendapatkan zoom 2x secara lossless atau tanpa penurunan kualitas.

Meskipun tidak memiliki kamera telefoto, ponsel satu ini mampu menghadirkan zoom 2x melalui in-sensor zoom.

Teknologi In-Sensor Zoom

Teknologi in-sensor zoom pada ponsel ini menggunakan pendekatan yang berbeda dengan digital zoom konvensional. Dengan mengambil area tengah dari sensor kamera utama yang beresolusi tinggi, in-sensor zoom mampu menghasilkan gambar dengan bidang pandang lebih ketat tanpa mengorbankan kualitas.

Meskipun demikian, terdapat beberapa kelemahan seperti artefak oversharpening yang kadang-kadang muncul saat menggunakan zoom 2x.

Kualitas Foto

Kualitas gambar yang dihasilkan oleh in-sensor zoom pada ponsel satu ini masih cukup baik untuk kebutuhan sehari-hari. Meskipun tidak sebanding dengan kamera telefoto sungguhan, in-sensor zoom masih mampu menghasilkan gambar yang lebih baik daripada digital zoom konvensional. Pengguna juga dapat memanfaatkan opsi cropping secara manual untuk mendapatkan framing yang lebih ketat.

BACA JUGA: Poco X6 5G Resmi Meluncur di Indonesia, Ini Spesifikasi Lengkapnya!

Performa Kamera

Ponsel gahar ini menawarkan kualitas tangkapan gambar yang memadai dalam berbagai situasi, mulai dari kondisi siang hingga malam hari, serta dalam ruangan maupun di luar ruangan.

Namun, beberapa kekurangan seperti white balance yang cenderung ke kuning dan kualitas gambar yang kurang optimal pada kamera ultra wide perlu diperhatikan.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Komisi XI DPR RI Ingatkan Pemerintah Minimalkan Kebocoran Anggaran Negara
Rawan di Korupsi, Komisi XI DPR RI Ingatkan Pemerintah Minimalkan Kebocoran Anggaran Negara
Harga pangan
Cek! Harga Pangan Kamis, Telur Ayam Rp32.380/kg, Bawang Merah Rp38.050/kg
Penetapan Tersangka Hasto
Soal Penetapan Tersangka Hasto, Jokowi Memilih Tersenyum 'Saya sudah Purnatugas, Pensiunan Biasa'
KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Terkait Kasus Dugaan Suap PAW, KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Ciwalk Bandung
Tempat Liburan Akhir Tahun yang Beda di Bandung
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.