Fakta Baru Mengejutkan soal Gaji Karyawan Rumah Produksi Film Porno Jaksel

Para tersangka rumah prduksi film porno di Jakarta Selatan. (Foto: Twitter/X)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Terungkap fakta kalau ternyata pegawai rumah produksi film dewasa yang beroperasi di Jakarta Selatan (Jaksel) mendapatkan upah tak sesuai dengan Upah Minimum Regional (UMR) selama bekerja.

Gaji mereka di bawah UMR selama bekerja, seperti editor dan cameramen bernama JAAS dan AIS. Mereka juga menjadi tersangka.

Kuasa Hukum tersangka Hika T A Purba menyampaikan kalau JAAS dan AIS tidak dibayar perjudul film. Tapi mereka digaji bulanan layaknya pegawai. Meski sudah menghasilkan sebanyak 120 judul film, JAAS dan AIS tidak digaji dengan layak.

BACA JUGA: Para Pemeran Film Jaksel dan Siskaeee Terancam di Jerat Pasal Pornografi

“Karena posisi dari klien kami terutama AIS dan J itu mereka hanya sebatas karyawan di situ. Jadi dibayar bukan berdasarkan per judul film, bukan juga berdasarkan per member, tapi mereka dibayar per bulan dan itupun di bawah UMR,” ungkap Hika, Sabtu (16/9/2023).

JAAS dan AIS mengaku tidak tahu bakalan bekerja untuk menggarap film dewasa berunsur porno itu. Mereka awalnya hanya memproduksi fim-film komedi. Tapi berjalannya waktu, produksi film berubah menjadi pornografi.

“Artinya apa? Mereka di situ bekerja awalnya bukan untuk film yang seperti ini, mereka bekerja untuk film biasa yang tidak melanggar asusila dan norma hukum apapun,” jelas Hika.

Seperti yang diketahui kalau rumah produksi film porno digeledah tanggal 17 Juli 2023. PH tersebut menawarkan beberapa paket kepada para pelanggannya. Paket termurah dihargai Rp 50 ribu dan paket termahal mencapai Rp 500 ribu.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
pemutihan BI Checking-3
Cara Cek BI Checking Online Lewat Hp, Anti Ribet!
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah Akibatkan Ikan Mati
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah, Ikan Mati
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Aksi bela palestina-1
Puluhan Ribu Warga Jabar Gelar Aksi Bela Palestina di Bandung
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas
marc marquez
Pindah ke Ducati, Marc Marquez Ungkap Rahasia Besar di Honda

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.