Dugaan Penganiayaan Artis Leon Dozan Masuk Penyelidikan Polisi

leon dozan
foto (Instagram/@leondozan.official)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Polda Metro Jaya menyampaikan, telah menerima laporan dugaan kasus penganiayaan dan pengancaman yang dilakukan artis Leon Dozan terhadap kekasihnya, Rinoa Aurora Senduk.

Kasus tersebut sempat viral di media sosial. Tak hanya itu, putra aktor Wily Dozan tersebut menghina instansi kepolisian.

Video yang viral juga menampilkan foto Rinoa Aurora yang mengalami luka lebam pada bagian tubuhnya dan terlihat menangis ketakutan.

BACA JUGA: Pelaku Penganiayaan Istri di Tangsel, Ternyata Pernah Jadi Napi Narkoba!

Terkait hal itu, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, terlapor Leon Dozan dilaporkan pada 8 November 2023.

“Jadi benar kejadian tersebut sudah kami terima laporannya tanggal 8 (November) atas nama Aurora,” ujar Trunoyudo Wisnu Andiko saat dikonfirmasi, Kamis (16/11/2023).

Sementara itu, Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak menjelaskan, pihaknya hingga saat ini masih melakukan penyelidikan atas laporan perkara yang viral di media sosial.

“Saat ini sedang dalam penyelidikan petugas penyelidik Ditreskrimsus Polda Metro Jaya,” ucap Ade Safri.

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah Akibatkan Ikan Mati
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah, Ikan Mati
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Aksi bela palestina-1
Puluhan Ribu Warga Jabar Gelar Aksi Bela Palestina di Bandung
Aksi bela palestina
Aksi Bela Palestina Digelar Depan Kedubes AS
Seorang WNI Terluka pada Festival Songkran Thailand
Seorang WNI Terluka pada Festival Songkran Thailand
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot

5

Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo Selain Yalla Shoot
Headline
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas
marc marquez
Pindah ke Ducati, Marc Marquez Ungkap Rahasia Besar di Honda

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.