Destinasi Spot Terbaik Menyaksikan Pesta Kembang Api di Bandung

pesta kembang api
(Pexels)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Indonesia memiliki momen tahun baru yang istimewa, terutama di kota-kota seperti Bandung. Salah satu cara terbaik untuk merayakan pergantian tahun adalah dengan menyaksikan pesta kembang api yang memukau bersama orang tersayang. Dengan keberagaman spot menarik, Bandung menjadi destinasi favorit untuk menyambut Tahun Baru dengan meriah.

1. Dago Pakar

Dago Pakar adalah destinasi yang memikat banyak wisatawan, terutama karena keindahan alam dan pemandangan Kota Bandung dari dataran tinggi. Ketika tahun baru tiba, Dago Pakar menjadi magnet bagi mereka yang ingin menikmati pesta kembang api mempesona di langit Bandung.

2. Bukit Moko

Bukit Moko yang terletak di Cimenyan, Kabupaten Bandung, menawarkan pengalaman unik untuk merayakan Tahun Baru. Dengan ketinggian 1.500 meter di atas permukaan laut, bukit ini menjadi saksi indahnya pesta kembang api yang memukau.

3. Teras Cikapundung

Teras Cikapundung adalah taman terbuka hijau di Kota Bandung yang terletak di bantaran sungai Cikapundung. Wisatawan dapat menikmati pemandangan kembang api yang meriah di langit Kota Bandung dari taman ini.

4. Bukit Bintang

Bukit Bintang yang terletak di Kabupaten Bandung, menjadi tempat favorit warga untuk menikmati keindahan alam dan Kota Bandung. Dari sini kamu bisa menyaksikan spektakuler pesta kembang api Kota Bandung yang memukau.

BACA JUGA: Menilik Destinasi Citylight Bukit Moko Bandung

5. Caringin Tilu

Caringin Tilu atau Cartil adalah kawasan dataran tinggi di Cimenyan, Kabupaten Bandung. Tempat ini cocok untuk menyaksikan keindahan Kota Bandung di malam hari, termasuk pesta kembang api saat Tahun Baru.

6. Alun-Alun Bandung

Alun-Alun Bandung dan sekitarnya seperti Jalan Asia Afrika dan Braga adalah lokasi ikonik yang seringkali penh dengan wisatawan. Malam Tahun Baru membuat kawasan ini semakin ramai, menjadi tempat yang sempurna untuk menyaksikan kembang api yang memukau.

7. Punclut

Punclut merupakan  singkatan dari Puncak Ciumbuleuit yang berada di sebelah utara Kota Bandung. Sebagai dataran tinggi, Punclut menjadi tempat nyaman bagi warga Bandung untuk menikmati keindahan kota di malam hari dan menyaksikan malam pergantian tahun.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Kementerian ESDM Wajibkan Kontrak Ekspor Batu Bara Gunakan HBA
Kementerian ESDM Wajibkan Kontrak Ekspor Batu Bara Gunakan HBA
DJP Terbitkan Kebijakan Penghapusan Sanksi Administratif Terkait Coreta
DJP Terbitkan Kebijakan Penghapusan Sanksi Administratif Terkait Coretax, Ini Detailnya
Sadrasa Restaurant, Pullman Bandung Grand Central Hadirkan Sajian Iftar Bertema “Al-Khayr” Sepanjang bulan Ramadan (Istimewa)
Sadrasa Restaurant, Pullman Bandung Grand Central Hadirkan Sajian Iftar Bertema “Al-Khayr” Sepanjang bulan Ramadan
Pemprov DKI Jakarta Atur Jam Kerja ASN
Selama Ramadan, Pemprov DKI Jakarta Atur Jam Kerja ASN
Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg
Sebagai Pejuang Ekonomi, Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg
Berita Lainnya

1

Rayakan Kebersamaan di Grand Hotel Preanger Dengan Iftar Buffet “Semarak Kuliner Ramadan”

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Sritex Tutup Total, Hari Ini 8.400 Karyawan Terakhir Kerja
Headline
Antisipasi Dampak PHK Sritex
Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini
awal puasa ramadhan-2
Wamenag Prediksi Idulfitri 2025 Bakal Bareng Lagi
diskon tarif pesawat dan jalan tol
Prabowo Siapkan Diskon Tarif Pesawat dan Jalan Tol Untuk Mudik 2025
Harga Emas Awal Ramadhan Turun
Cek, Harga Emas Awal Ramadhan Turun Rp6.000 jadi Rp1,672 Juta Per Gram

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.