Daftar Bengkel Mobil Honda Terbaik di Bandung, ini Keunggulannya

bengkel honda bandung
Ilustrasi (Lifepal)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Jika anda adalah pemilik mobil Honda di Bandung, memilih bengkel yang tepat untuk perawatan dan perbaikan menjadi sangat penting.

Dalam rekomendasi ini, Bengkel Honda Bandung yang berkategori resmi sebagai pilihan guna mendapatkan penanganan yang baik serta kredibel.

Keunggulan Bengkel Resmi Honda

bengkel honda
Foto (Lifepal)

BACA JUGA: Perbandingan Harga Cat Bodi Mobil Resmi dan di Bengkel Umum, Murah Mana?

Namun, sebelum memilih, mari kita lihat mengapa penting untuk memilih bengkel yang memiliki spesialisasi  merek.

Melansir Lifepal, bengkel resmi Honda Bandung memiliki sejumlah keunggulan yang membuatnya menjadi pilihan, seperti berikut ini:

1. Teknisi Berpengalaman

Bengkel resmi Honda Bandung dilengkapi dengan teknisi yang berpengalaman dalam menangani kendaraan Honda. Mereka memiliki pengetahuan mendalam tentang model dan teknologi terbaru, sehingga dapat memberikan penanganan yang tepat.

2. Peralatan Modern

Bengkel resmi dilengkapi dengan peralatan modern dan teknologi canggih yang sesuai dengan standar Honda. Hal ini memastikan bahwa setiap perbaikan atau perawatan dilakukan dengan presisi tinggi dan menggunakan suku cadang asli.

3. Pelayanan Terbaik

Ketika memilih bengkel resmi, tidak hanya mendapatkan perbaikan mobil yang berkualitas, tetapi juga pelayanan pelanggan terbaik. Mereka memahami kebutuhan pelanggan dan berusaha memberikan pengalaman yang memuaskan.

Daftar Alamat

Untuk memudahkan pemilik mobil Honda di Bandung, berikut adalah daftar beberapa bengkel resmi beserta alamat dan nomor teleponnya:

Nama Bengkel Alamat Nomor Telepon
Honda IBRM Bandung Center Jl. Cicendo No. 18, Babakan Ciamis, Sumur Bandung, Bandung 40117 (022) 4240888
Honda Pasteur Jl. Dr. Djunjunan No. 168B, Sukagalih, Sukajadi, Bandung 40163 (022) 2000977
Honda Autobest Jl. Soekarno Hatta No. 517, Cijagra, Lengkong, Bandung 40265 (022) 7303333
Honda Ahmad Yani Jl. Jend. Ahmad Yani No. 352, Cicadas, Bandung 40271 (022) 7217271
Honda Sonic Jl. Soekarno Hatta No. 368, Kb. Lega, Bojongloa Kidul, Bandung 40235 (022) 5230000
Honda Abadi Jl. Soekarno Hatta No. 756, Cipadung, Panyileukan, Bandung 40614 (022) 63727989
Honda IBRM Cimahi Jl. Raya Cimindi No. 88, Campaka, Andir, Bandung 40184 (022) 20567888

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
mahasiswi ITB
Mahasiswi ITB Curi Perhatian dengan Video Claymation 'The Layers'
Film Janji Darah
Film Horor 'Janji Darah' Siap Tayang: Utang yang Berujung Teror!
Merekam Layar Mac
Cara Mudah Merekam Layar di Mac tanpa Aplikasi Tambahan
Tak Sengaja Terbang, Roket China Lepas Landas dan -Cover
Roket China Tak Sengaja Terbang dan Meledak Saat Lepas Landas
Dokter Richard Lee Dihujat
Ngonten Bareng Gaga Muhammad, Dokter Richard Lee Dihujat Soal Isi Pesan
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
pdns dirjen aptika kominfo
Masalah PDNS Belum Tuntas, Dirjen Aptika Kominfo Mundur
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One dan Diskon Hingga 50%
pabrik narkoba terbesar di indonesia
Polisi Ungkap Pabrik Narkoba Terbesar Indonesia di Malang, Modusnya EO
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!