Copa America 2024, Argentina Vs Chili, Laga Sengit di Grup Kompetitif

Copa America 2024 Argentina Vs Chili
Argentina akan menghadapi Chili pertandingan terakhir Grup A Copa America 2024 di Stadion MetLife di New Jersey, Amerika Serikat. (Opta Analyst)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Grup A Copa America 2024 di Stadion MetLife di New Jersey, Amerika Serikat akan mempertemukan Argentina Vs Chili dipertandingan terakhir . Pertandingan dimainkan Rabu (26/6/2024) pukul 08.00 WIB.

Bintang Argentina Lionel Messi memperkirakan laga melawan Chili merupakan laga yang sulit. Tetapi timnya selalu bermain dengan cara yang sama seperti sebelumnya.

“Kami berada di grup yang sulit, dan sekarang. Kami harus menghadapi tim yang sangat bagus dan kompetitif,,” kata Hal itu dikatakan seperti dikutip dari laman Opta Anaylist melalui rri.

Apalagi, setelah Chili di bawah sang pelatihnya Ricardo Gareca. Karena Argentina berupaya mempertahankan agar tak terkalahkan di Copa America 2024.

“Kedatangan Ricardo Gareca telah memberi [Chile] sesuatu yang lain juga,” ucapnya.

Meski demikian, Messi bertekad meraih poin penuh dengan kemenangan dalam laga melawan Chili. Hal ini belum pernah terjadi sebelumnya di bawah pelatih Argentina Lionel Scaloni,

“Jadi hal ini menenangkan segalanya karena Anda sangat menderita ketika mulai mengalami kekalahan,” kata Messi.

BACA JUGA: Uruguay Vs Panama 3-1 Copa America 2024, Darwin Nunes Cetak Gol

La Albiceleste tampil mengesankan di pertandingan pembuka mereka, mencatatkan 19 tembakan ke gawang. Hal ini melampaui total gabungan 18 tembakan yang dilakukan Chili dan Peru pada pertemuan Grup A lainnya.

Menghadapi Argentina, Chili akan berusaha untuk membalikkan keadaan. Mereka mengincar kemenangan pertama dalam pertandingan antara kedua tim sejak Juni 2016.

‘Kami tentu saja berharap bisa memenangkan pertandingan,” kata Gareca.

Namun, menurutnya, sangat penting bagi Chili untuk dapat meraih satu poin. Kemudian, tim besutannya menatap pertandingan selanjutnya.

“Kami masih memiliki dua pertandingan ke depan,.” ucapnya.

Perkiraan susunan pemain:

Argentina (4-3-3): E. Martinez, Molina, Romero, L. Martinez, Acuna, De Paul, Paredes, Mac Allister, Di Maria, Messi, dan Alvarez.

Chili (4-2-3-1): Bravo, Isla, Lichnovsky, P. Diaz, Suazo, Pulgar, Echeverria,Davila, A. Sanchez, B. Diaz dan C. Vargas.

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pilkada serentak 2024 bey machmudin
Pilkada Serentak 27 November, Ini Pesan Penting Gubernur Jabar
IMG-20241123-WA0011
Meski Menang Atas Borneo FC, Bojan Hodak Akui Persib Masih Punya Banyak PR
Permainan Tradisional Sunda
10 Permainan Tradisional Sunda yang Mengajarkan Nilai Luhur
FILM MOANA 2
Lyodra Dipercaya Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Indonesia!
fuel pump mobil pertamax (2)
Viral Fuel Pump Rusak Gegara Pertamax, Pertamina Lakukan Pengujian
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
praperadilan tom lembong ditolak
PN Jakarta Selatan Tolak Praperadilan Tom Lembong, Hakim Beberkan Alasannya
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia