BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Christin Novalia Simanjuntak ikut serta dalam rapat paripurna pembuatan pansus pada Senin (27/5/2025).
Rapat tersebut tidak hanya dihadiri oleh Christin Novalia Simanjuntak, tapi ada Nisya Ahmad, dan Fetty Angraenidini.
Poin penting pembahasan rapat pembuatan pansus ini adalah
- Pansus V ini membahas Rancangan Perarturan Daerah (Ranperda) tentang Pelaksanaan Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral Bukan Logam, Mineral Bukan Logam Jenis Tertentu dan Batuan,
- Pansus VI membahas Ranperda tentang Penyelenggaran Administrasi Kependudukan,
Baca Juga:
Dugaan Pungli, Christin Novalia Temani Ono Surono Sidak SMKN 13 Bandung
Christin Novalia Simanjuntak Kunker ke UPTD Pengawasan Ketenagakerjaan Bogor
- Pansus VII membahas Ranperda tentang Perubahan Ranperda Provinsi Jawa Barat Nomor 3 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah, dan
- Pansus VIII membahas Ranperda tentang Pembinaan Kepada Badan Usaha Milik Daerah.
(Kaje)