Ceramah Gus Miftah Sebut Serang Personal Debat Capres, Sindir Anies?

ceramah gus miftah Anies
Foto (Instagram/(Instagram @bobby_bbm)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pendakwah Gus Miftah dalam tayangan YouTube Ngaji Santri, mengomentari sikap Prabowo hingga menyinggung Debat Capres, yang diduga menyindir Capres nomor urut 1, Anies Baswedan.

Ia mengaku, meredam kemarahan dari Prabowo Subianto yang dikenal secara personal oleh dirinya.

“Susah apa gampang menyembunyikan kemarahan? susah kan dan saya belajar menyembunyikan kemarahan dari sahabat saya, Prabowo Subianto,” ungkap Gus Miftah dalam ceramahnya.

BACA JUGA: Gus Miftah Diperiksa Bawaslu Usai Bagi-bagi Uang

“Dibuat malu di hadapan orang lain ketika debat capres, tapi enggak membalasnya,” sambungnya.

Kemudian, Gus Miftah menyinggung situasi Debat Capres. Ia menilai, debat beberapa hari lalu bukan terlihat adu gagasan, malah terlihat serang menyerang personal.

Diketahui sebelumnya, Anies Baswedan sempat menyinggung kepemilikan harta hingga menilai kinerja Kementerian Pertahanan.

“Debat calon presiden itu menyampaikan visi dan misi, kalau nyinyir jangan di debat presiden tapi di lambe turah, pertanyaanya, Anda calon presiden apa admin lambe turah,” ujar Gus Miftah.

“Sama lah Bu jangan menjelekkan orang lain supaya kita terlihat bagus, belum tentu yang dijelekkan, kita lebih baik dari dirinya,” tambahnya.

Menurutnya, seharusnya Debat Capres membahas dan kritisi program masing-masing calon, bukan menyerang pribadi.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
utbk snbt 2025
Apakah Nilai UTBK SNBT 2025 Bisa Digunakan Untuk Beasiswa?
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
pelunasan biaya haji
Alhamdulillah, Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Sampai 2 Mei 2025
Jelang Hadapi PSS, Achmad Jufriyanto Dapat Instruksi Khusus dari Bojan Hodak
Jelang Hadapi PSS, Achmad Jufriyanto Dapat Instruksi Khusus dari Bojan Hodak
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.