Cara Mudah Menyematkan Postingan di Facebook untuk Meningkatkan Visibilitas

Facebook
(Freepik)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Dengan semakin banyaknya konten yang terunggah setiap hari di Facebook, membuat postingan tetap terlihat sebelum tertimbun unggahan lain menjadi tantangan tersendiri.

Namun, fitur menyematkan postingan (pinning) dapat menjadi solusi untuk meningkatkan visibilitas konten. Berikut adalah cara-cara menyematkan postingan di berbagai bagian Facebook:

1. Menyematkan Postingan di Profil Pribadi

  • Buka profil Facebook
  • Temukan postingan yang ingin sematkan
  • Klik menu tiga titik di sudut kanan atas postingan
  • Pilih opsi “Pin post”

Untuk melepas pin postingan, buka bagian atas profil, klik menu tiga titik, lalu pilih “Unpin post”.

2. Menyematkan Postingan di Halaman Facebook

  • Buka halaman Facebook
  • Temukan postingan yang ingin sematkan
  • Klik menu tiga titik di sudut kanan atas postingan
  • Pilih opsi “Pin post”

Untuk melepas pin postingan, buka bagian atas halaman, pilih “Manage” di bagian Featured, lalu klik “Unpin”.

BACA JUGA : Konflik Israel-Hamas, Meta Ubah Kebijakan Aturan Platform Facebook

3. Menyematkan Postingan di Sorotan Postingan Grup

  • Buka grup Facebook
  • Temukan postingan yang ingin sematkan
  • Klik menu tiga titik di sudut kanan atas postingan
  • Pilih opsi “Pin to Featured”

Untuk menambahkan lebih banyak postingan yang disematkan, klik “Add” di bagian Featured, lalu klik ikon pin. Untuk melepas pin, klik ikon pin lagi.

Saat menyematkan postingan, konten tersebut akan tetap berada di bagian atas profil, halaman, atau grup, terlepas dari berapa banyak postingan baru yang diunggah.

Postingan yang terpasang pin juga akan ada label “Pinned post”, sehingga pengunjung akan dengan mudah melihatnya.

Fitur menyematkan postingan sangat berguna jika ingin mempromosikan atau menjual sesuatu, karena postingan yang tersematkan akan menjadi hal pertama yang terlihat oleh pengunjung.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.