Cara Mudah Membuat Photocard Sendiri Sesuai Keinginan!

membuat photocard sendiri
(web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Photocard merupakan salah satu merchandise yang banyak dimiliki oleh penggemar KPop. Biasanya disimpan sebagai koleksi, digantumg di tas sampai diletakkan di belakang case ponsel yang transparan. Kamu bisa membelinya saat konser berlangsung atau saat acara online.

Agar lebih hemat, kamu bisa membuat photocard sendiri. Pasti lebih seru dan sesuai dengan keinginan kamu. Berikut cara yang bisa kamu kamu lakukan. Simak penjelasannya dalam artikel ini ya!

Menyiapkan Bahan

Sebelum kamu membuat photocard sendiri. Pastikan sebelumnya kamu sudah mengetahui standar ukuran photocard 55 x 85 mm. Berikut bahan yang diperlukan:

  • Lakban berwarna putih
  • kartu bekas
  • kertas HVS berbahan tebal
  • gunting
  • printer
  • laptop atau komputer

Cara Membuat Photocard Sendiri

Berikut langkah-langkah yang harus kamu ikuti.

  • Pertama buka terlebih dahulu laptop atau komputer kamu. Kemudian, kamu bisa membuka situs web aplikasi edit foto lalu klik kolase
  • Kedua, pilihlah letak dan tentukan kotak yang jumlahnya 9 dengan bentuk persegi. Lalu, aturlah ukuran sesuai dengan keinginanmu
  • Kemudian, klik menu bacground, Lalu, ubahlah spacing menjadi 60 dan corner rounding sampai 15 persen.
  • Lalu, masukan foto yang kamu inginkan
  • Setelah itu, jika sudah fix langsung saja simpan dan cetak foto
  • Kemudian saat selesai mencetak, ambil foto dan gunting semuanya sesuai ukuran yang sudah kamu atur sebelumnya
  • Untuk perekat, gunakanlah lakban putih dan gunting yang besar
  • Kemudian, letakkan kartu bekas di atas lakban tersebut
  • Taruhlah cetakan foto di atas kartu. Pastikan foto pas dengan ukuran kartu kamu
  • Lapisi bagian atas foto dengan lakban yang berwarna putih. Jika ada bagian yang lebih bisa kamu gunting
  • Terakhir, photocard jadi dan bisa kamu jadikan koleksi

Itulah cara mudah membuat photocard sendiri. Lakukan hal tersebut agar menghasilkan photocard sesuai yang kamu mau!

BACA JUGA: Tips Mengabadikan Foto Momen Perjalanan

(Kaje)

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
UEFA Nations League
Harry Kane Raih Penghargaan ‘Gol Terbaik Tahun 2024’ di Bundesliga
pelatih Persebaya Surabaya, Paul Munster
Masa Depannya Bersama Persebaya Akan Ditentukan di Laga Kontra Persib, Paul Munster Bereaksi
Kessler-Dubai-R1
McCartney Kessler Lolos ke Perempatfinal ATX Open 2025 Setelah Duel Ketat
Game Survival Horror
Rekomendasi 5 Game Survival Horror dengan Audio Paling Menyeramkan
indonesia
Xpeng Gandeng Erajaya, Pasarkan Mobil Listrik di Indonesia
Berita Lainnya

1

Rayakan Kebersamaan di Grand Hotel Preanger Dengan Iftar Buffet “Semarak Kuliner Ramadan”

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Sritex Tutup Total, Hari Ini 8.400 Karyawan Terakhir Kerja
Headline
026693700_1661181196-Gregoria_R64_KejuaraanDunia2022_PBSI_20220822
Gregoria Mariska Tunjung Tunda Bulan Madu, Fokus Persiapan All England 2025
MotoGP Thailand: Marc Marquez Waspadai Pecco Bagnaia, Kualifikasi Jadi Kunci
1 RAMADHAN
Tok! 1 Ramadan Besok, Ini Hasil Pantauan Hilal
awal puasa ramadhan
Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.