Cara Membuka Situs yang Diblokir di Perangkat Smartphone dan Laptop

Situs diblokir
Ilustrasi

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pertumbuhan pesat internet di Indonesia disertai dengan peningkatan diblokir situs web oleh pemerintah. Namun, tidak semua pemblokiran secara sengaja hal tersebut dilakukan google.  

Beberapa situs melakukan pemblokiran sendiri untuk menjaga kontennya. Mengutip dari berbagai sumber mari bahas lebih lanjut mengenai ini.

Alasan di Balik Pemblokiran

Pemblokiran dapat karena oleh berbagai faktor, termasuk:

1. Pemblokiran oleh Perusahaan atau Sekolah

Situs diblokir di institusi pendidikan atau tempat kerja untuk melindungi siswa atau karyawan dari konten berbahaya.

2. Pemblokiran oleh Pemerintah

Pemerintah melakukan pemblokiran untuk menjaga informasi yang berpotensi merugikan atau berbahaya bagi warga.

3. Pemblokiran oleh ISP

Penyedia Layanan Internet memblokir situs untuk mencegah lalu lintas web yang melanggar hukum atau ketentuan layanan.

4. Geo-restriction

Beberapa situs membatasi akses dari negara atau wilayah tertentu.

5. Pemblokiran oleh Situs Web itu Sendiri

Jika suatu situs melanggar ketentuan layanan atau melakukan aktivitas ilegal, situs tersebut dapat memblokir aksesnya.

Mengakses Situs yang Diblokir

Meskipun banyak cara untuk membuka situs yang terblokir, perlu tahu bahwa beberapa metode dapat melibatkan risiko hukum dan keamanan. 

Jika merasa perlu membuka situs tertentu, pastikan untuk memahami konsekuensi hukumnya.

Faktor Penyebab Diblokir

Sebelum mencari solusi, penting untuk memahami mengapa suatu situs terblokir. Beberapa faktor penyebab meliputi:

  • Blokir oleh Perusahaan atau Sekolah: Melindungi siswa dari konten berbahaya.
  • Blokir oleh Pemerintah: Menjaga informasi yang anggap merugikan bagi warga.
  • Blokir oleh ISP: Mencegah lalu lintas web yang melanggar hukum lokal atau ketentuan layanan.
  • Geo-restriction: Membatasi akses dari negara atau daerah tertentu.
  • Blokir oleh Situs Web itu Sendiri: Melanggar ketentuan layanan atau melakukan aktivitas ilegal.

Cara Membuka Situs yang Diblokir di Perangkat Smartphone

1. Menggunakan Situs Proxy

CroxyProxy adalah salah satu situs proxy populer yang ringan dan stabil di Android maupun iOS. Berikut langkah-langkahnya:

  • Kunjungi CroxyProxy.
  • Masukkan URL situs web yang terblokir.
  • Ketuk tombol “Go!”
  • Tunggu hingga situs tampil.

2. Menggunakan SSH

Membuka situs yang terblokir dengan SSH juga dapat lakukan di HP Android. Langkah-langkahnya:

  • Buka FastSSH dan pilih server Indonesia.
  • Buat akun dengan mengetikkan username dan password.
  • Catat informasi SSH seperti username, password, dan alamat IP host.
  • Install aplikasi KPNTunnel Revolution.
  • Buka aplikasi, aktifkan SSH Tunnel, dan isi Host/IP sesuai catatan.
  • Aktifkan “Auto Reconnect” dan isi “URL Pinger” dengan “www.bing.com“.
  • Aktifkan “Custom DNS” dan gunakan settingan default.
  • Kembali ke halaman utama, ketuk “Start”.

BACA JUGA : Fitur Nearby Share Google Ganti Nama Jadi Quick Share

Cara Membuka Situs yang Diblokir di Laptop/PC

1. Menggunakan Situs Proxy

ProxySite dapat membantu membuka situs yang terblokir di PC atau laptop. Langkah-langkahnya:

  • Kunjungi ProxySite.
  • Pilih server proxy pada menu “dropdown”.
  • Masukkan URL situs terblokir, klik Go.
  • Tunggu hingga halaman situs tampil.

2. Menggunakan Ekstensi VPN Google Chrome

Ekstensi VPN di Google Chrome dapat membuka blokir situs tanpa perlu instalasi. Langkah-langkahnya:

  • Kunjungi Chrome Web Store.
  • Cari dan pilih ekstensi VPN yang sesuai.
  • Klik “Add to Chrome” di pojok kanan atas.
  • Aktifkan ekstensi sesuai kebutuhan.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
gibran mundur
Gibran Didesak Mundur, PSI Pasang Badan!
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.