Cara Mematikan Timer Pesan Sementara WhatsApp untuk Privasi

Timer Pesan Sementara WhatsApp
(Pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — WhatsApp memiliki fitur timer pesan sementara yang memungkinkan pengguna untuk mengatur pesan agar menghilang dalam waktu tertentu. Fitur ini dapat terpakai untuk mendapatkan privasi lebih dalam percakapan.

Namun, jika ingin mematikan fitur timer pesan sementara WA, berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Cara Mematikan Timer Pesan Sementara WA untuk Satu Pesan

  • Buka aplikasi WA dan pilih pesan yang ingin matikan timer pesan sementaranya.
  • Buka profil kontak tersebut.
  • Pilih menu “Pesan Sementara” atau “Disappearing Messages”.
  • Matikan timer pesan dengan memilih opsi “Mati”. Dengan ini, chat WhatsApp tidak akan memiliki batasan waktu.
  • Untuk menghidupkan kembali timer pesan, Anda dapat memilih waktu sesuai kebutuhan.

2. Menghapus Timer WhatsApp dalam Semua Chat

  • Buka aplikasi WhatsApp dan klik tiga titik di pojok kanan atas layar.
  • Pilih “Pengaturan” dan kemudian “Privacy”.
  • Pilih kategori “Pesan Sementara” dan pilih menu “Timer Pesan Default”.
  • Pilih opsi “Mati” untuk menghapus timer pesan. Dengan ini, pesan pada semua kontak WhatsApp tidak akan dibatasi waktunya lagi.

3. Ciri-ciri WhatsApp yang Mengaktifkan Timer Pesan Sementara

  • Terdapat logo jam pada foto profil kontak seseorang.
  • Saat membuka profil kontak, akan muncul notifikasi bahwa pengirim menggunakan pesan berwaktu.

BACA JUGA : Cek, Harga Centang Biru Whatsapp Bisnis di Indonesia

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, dapat mematikan fitur timer pesan sementara WhatsApp sesuai keinginan. Semoga tutorial WhatsApp ini bermanfaat untuk menjaga privasi dan kenyamanan dalam berkomunikasi.

 

 

(Hafidah rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelaku penipuan online
Sindikat Penipuan Online di Sidrap Terbongkar, 40 Pelaku Ditangkap Kodam XIV/Hasanuddin
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
pembekuan sel telur
Luna Maya Lakukan Pembekuan Sel Telur, Cek Manfaatnya!
bahaya konsumsi marshmallow berlebihan
Waspada, Ini Bahaya Konsumsi Marshmallow Berlebihan Pada Anak
1737015454308
Realme 14 Series 5G Segera Meluncur di Indonesia, Hadirkan Aura Gaming dan Performa Kelas Turnamen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.